HUBUNGAN ANTARA STRES DAN KESEPIAN DENGAN KECANDUAN MEDIA SOSIAL PADA SISWA SMA N 1 KENDAL

Noor, Fina Isnadia (2017) HUBUNGAN ANTARA STRES DAN KESEPIAN DENGAN KECANDUAN MEDIA SOSIAL PADA SISWA SMA N 1 KENDAL. Undergraduate thesis, Fakultas Psikologi UNISSULA.

[img] Text
1. Cover.docx

Download (37kB)
[img] Text
2. Daftar Isi.docx

Download (21kB)
[img] Text
3. Abstrak.docx

Download (16kB)
[img] Text
6. BAB III.docx

Download (32kB)
[img] Text
4. BAB I.docx

Download (26kB)
[img] Text
5. BAB II.docx
Restricted to Registered users only

Download (54kB)
[img] Text
7. BAB IV.docx
Restricted to Registered users only

Download (57kB)
[img] Text
8. BAB V.docx
Restricted to Registered users only

Download (15kB)
[img] Image
Pernyataan Persetujuan Publikasi.jpg
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
9. Daftar Pustaka.docx

Download (20kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara stres dan kesepian dengan kecanduan media sosial pada siswa SMA. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan analisa yang dilakukan pada 114 siswa SMA N 1 Kendal. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan tiga skala, yaitu skala kecanduan media sosial, stres dan kesepian. Skala kecanduan media sosial berjumlah 30 aitem dengan rentang daya beda 0,277-0,720 dan koefisien reliabilitas = 0,904. Skala stres berjumlah 18 aitem dengan rentang skor 0,253-0,445 dan koefisien reliabilitas = 0,725. Skala kesepian berjumlah 25 aitem dengan rentang daya beda 0,294-0,785 dan koefisien reliabilitas = 0,915. Terdapat dua teknik analisis data yang digunakan, yaitu analisis regresi ganda untuk menguji hipotesis pertama serta korelasi parsial untuk menguji hipotesis kedua dan ketiga. Hasil uji hipotesis pertama diterima, yaitu ada hubungan antara stres dan kesepian dengan kecanduan media sosial, dimana korelasi R = 0,432 dan Fhitung = 12,731 dengan taraf signifikansi p = 0,000 (p<0,01). Hasil tersebut menunjukkan adanya hubungan yang sangat signifikan. Hasil uji hipotesis yang kedua dapat diterima, yaitu ada hubungan positif antara stres dengan kecanduan media sosial, dimana perolehan korelasi parsial rx1y = 0,429 dengan taraf signifikansi p = 0,000 (p < 0,01) yang menunjukkan ada hubungan positif yang sangat signifikan. Hasil uji hipotesis yang ketiga ditolak, yaitu ada hubungan negatif antara kesepian dengan kecanduan media sosial, dimana perolehan korelasi rx2y = -0,056, dengan taraf signifikansi p = 0,558 (p < 0,01) yang menunjukkan ada hubungan negatif signifikan. Kata kunci : keanduan media sosial, stres, kesepian

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi
Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 23 Jan 2018 05:28
Last Modified: 12 Apr 2021 07:02
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/9677

Actions (login required)

View Item View Item