STUDI AKAD KERJASAMA MUDHARABAH SEBAGAI SOLUSI PENINGKATAN KINERJA BISNIS USAHA MIKRO

Jannah, Qonita Nisaul (2021) STUDI AKAD KERJASAMA MUDHARABAH SEBAGAI SOLUSI PENINGKATAN KINERJA BISNIS USAHA MIKRO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG.

[img] Text
COVER.pdf

Download (370kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (304kB)
[img] Text
PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (160kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (331kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (502kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (666kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (385kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (581kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (457kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (501kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (314kB)

Abstract

Kontrak kerjasama Mudharabah merupakan akad kerjasama bisnis antara dua pihak, yaitu pihak yang mengelola usaha/pemilik bisnis yang disebut sebagai mudharib dan pihak yang memiliki modal yang disebut sebagai shahibul maal. Kegiatan bisnis ini sesuai dan sangat dianjurkan bagi para pembisnis terutama para pelaku usaha mikro yang ingin menghindari riba dalam praktek bisnisnya, karena aturan yang ada dalam akad mudharabah sesuai dengan aturan Islam dan aktivitas bisnisnya tidak hanya berorientasi pada keuntungan, tetapi juga memperhatikan ketentuan halal dan haram serta meningkatkan kesejahteraan dan memberdayakan ekonomi rakyat. Berbagai komunitas ataupun lembaga sudah mulai menerapkan akad kerjasama mudharabah ini dalam program kerjanya, salah satunya adalah Baitul Tamwil Muhammadiyah (BTM) yang ada di kota Comal, Pemalang. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan model pembiayaan mudharabah mampu menjadi solusi peningkatan kinerja bisnis usaha mikro. Dengan menggunakan penelitian kualitatif, Para pelaku usaha mikro yang sudah sukses mengembangkan usahanya (11 narasumber) menggunakan akad kerjasama mudharabah menjadi sampel dalam penelitian ini. Data dikumpulkan menggunakan teknik wawancara mendalam dan dianalisis menggunakan analisis kualitatif. Hasil dari penelitian ini berupa model akad mudharabah sebagai solusi peningkatan kinerja bisnis usaha mikro. Temuan menyatakan bahwa dengan menggunakan akad kerjasama mudharabah dari 11 usaha mikro yang di kelola mengalami perkembangan. Perkembangan bisnis dapat dilihat berdasarkan kinerja bisnis yang meliputi bisnis menjadi berkembang, peningkatan jumlah pelanggan, dan peningkatan penjualan produk. . Kata Kunci: Mudharabah, kerjasama, BTM, Usaha Mikro, Riba

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 09 Feb 2022 04:29
Last Modified: 09 Feb 2022 04:29
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/22112

Actions (login required)

View Item View Item