Yohana, Deta Nursafitri (2018) PENGARUH AGRESIVITAS PAJAK DAN MANAJEMEN LABA TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) (Studi Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Periode 2013-2015). Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.
|
Text
File 1 COVER.pdf Download (613kB) | Preview |
|
|
Text
File 2 ABSTRAK..pdf Download (90kB) | Preview |
|
|
Text
File 3 DAFTAR ISI.pdf Download (97kB) | Preview |
|
|
Text
File 4 BAB I.pdf Download (171kB) | Preview |
|
Text
File 5 BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (289kB) |
||
Text
File 6 BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (293kB) |
||
Text
File 7 BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (370kB) |
||
Text
File 8 BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (88kB) |
||
|
Text
File 9 DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (312kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan bukti empiris berjudul Pengaruh Agresivitas Pajak dan Manajemen Laba terhadap Corporate Social Responsibility (CSR) .Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah agresivitas pajak dan manajemen laba. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah Corporate Social Responsibility (CSR). Penelitian ini menggunakan lima variabel kontrol yaitu Return On Asset (ROA), Intensitas Modal (CINT) , Leverage, Market Book To Ratio, dan Ukuran Perusahaan (SIZE). Populasi dalam penelitian ini menggunakan 159 sampel perusahaan-perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2013-2015. Jenis penelitian yaitu penelitian kuantitatif dan analisis penelitian ini menggunakan model analisis linier berganda. Pengujian hipotesis menggunakan uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi, uji t, uji F, uji R2. Data berupa data sekunder yang diperoleh dari Laporan tahunan, laporan keuangan yang dipublikasikan oleh Bursa Efek Indonesia di www.idx.co.id. Hasil uji asumsi klasik data bersifat normal, tidak terjadi multikolinieritas, tidak terjadi heteroskedastisitas, dan tidak terjadi masalah autokolerasi. Hasil penelitian ini adalah Agresivitas pajak berpengaruh positif signifikan terhadap corporate social responsibility (CSR), sedangkan manajemen laba berpengaruh positif signifikan terhadap corporate social responsibility (CSR) . Kata-kata kunci : agresivitas pajak, manajemen laba, corporate social responsibility (CSR)
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Pustakawan 1 UNISSULA |
Date Deposited: | 05 Oct 2018 03:55 |
Last Modified: | 05 Oct 2018 03:55 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/10988 |
Actions (login required)
View Item |