PENGARUH MUSIK INSTRUMENTAL TERHADAP NILAI PROGRESS TEST CBT LOKAL PERSIAPAN UKMPPD - Studi Eksperimental pada Mahasiswa yang Mengikuti Bimbingan UKMPPD Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung Semarang

Hairunisa, Erena Wahyu (2017) PENGARUH MUSIK INSTRUMENTAL TERHADAP NILAI PROGRESS TEST CBT LOKAL PERSIAPAN UKMPPD - Studi Eksperimental pada Mahasiswa yang Mengikuti Bimbingan UKMPPD Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung Semarang. Undergraduate thesis, Fakultas Kedokteran UNISSULA.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (707kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUBLIKASI_1.pdf

Download (100kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (116kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (93kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (202kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (380kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (86kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (237kB) | Preview

Abstract

Nilai akademik merupakan cerminan hasil pembelajaran. Data yang ada di FK UNISSULA terkait ujian nasional Uji Kompetensi Mahasiswa Program Profesi Dokter (UKMPPD), menunjukan angkatan first taker maupun re-taker UKMPPD belum sesuai dengan target yang ditentukan dikarenakan kurangnya semangat dan motivasi belajar individu. Motivasi yang rendah dapat menurunkan hasil akademik sehingga menimbulkan kecemasan. Kecemasan pada akademik dapat membuat individu menjadi tidak fokus dan mempengaruhi kemampuan orientasi pada pembelajaran. Hal ini akan menimbulkan stressor baru untuk individu. Musik instrumental dapat menurunkan kecemasan serta meningkatkan ketajaman memori. Berdasarkan hal tersebut, pemberian musik instrumental pada proses pembelajaran dapat meningkatkan prestasi belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh musik instrumental terhadap nilai progress test CBT Lokal persiapan UKMPPD. Penelitian eksperimental cross over design ini melibatkan 27 responden yang dibagi dalam 2 kelompok yaitu kelompok 1 pada hari pertama diberi perlakuan mendengarkan musik instrumental saat pengerjaan tes selama 200 menit pada sesi pagi dan kelompok 2 tidak diberi perlakuan pada sesi siang. Penelitian berikutnya ,kedua kelompok ditukar perlakuan dan waktu pengerjaan tesnya. Data dianalisis menggunakan uji Chi-square. Berdasarkan hasil uji Chi-Square antara musik instrumental dengan nilai progress test diperoleh nilai p sebesar 0,584. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa musik instrumental tidak memiliki pengaruh terhadap nilai progress test CBT Lokal persiapan UKMPPD Kata Kunci : Efek Musik Instrumental, Nilai Akademik, Progress tes Persiapan UKMPPD

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Kedokteran
Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter dan Program Profesi Dokter
Depositing User: Pustakawan Reviewer UNISSULA
Date Deposited: 24 Nov 2017 02:24
Last Modified: 24 Nov 2017 02:24
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/7750

Actions (login required)

View Item View Item