TINJAUAN YURIDIS TENTANG PENYIDIKAN TINDAK PIDANA KEKERASAN FISIK TERHADAP PEREMPUAN DALAM RUMAH TANGGA DI POLRES DEMAK

Atmaja, Pradita Eka Kusuma (2017) TINJAUAN YURIDIS TENTANG PENYIDIKAN TINDAK PIDANA KEKERASAN FISIK TERHADAP PEREMPUAN DALAM RUMAH TANGGA DI POLRES DEMAK. Undergraduate thesis, Fakultas Hukum UNISSULA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (369kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (10kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (9kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUBLIKASI_1.pdf

Download (715kB) | Preview
[img] Text
BAB I.doc

Download (95kB)
[img] Text
BAB II.doc
Restricted to Registered users only

Download (139kB)
[img] Text
BAB III.doc
Restricted to Registered users only

Download (148kB)
[img] Text
BAB IV.doc
Restricted to Registered users only

Download (62kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.doc

Download (43kB)

Abstract

Kasus-kasus kekerasan khususnya terhadap perempuan tidak banyak yang dilaporkan dan diproses secara hukum karena banyak faktor, salah satu faktor yaitu dari hukum pidana. Proses peradilan yang panjang ternyata hanya menitikberatkan pada pelaku kejahatan sedangkan korban berada dalam posisi tidak menguntungkan. Tujuan dalam penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui proses penyidikan tentang tindak pidana kekerasan fisik terhadap perempuan dalam rumah tangga di Polres Demak. (2) Untuk mengetahui hambatan yang dihadapi dalam proses penyidikan tentang tindak pidana kekerasan fisik terhadap perempuan dalam rumah tangga di Polres Demak Berdasarkan tipe penelitian hukum sosiologis dan spesifikasi penelitian yang bersifat deskriptif dengan data primer dan data sekunder sebagai sumber data sedangkan analisis data diolah secara kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Proses penyidikan tentang tindak pidana kekerasan fisik terhadap perempuan dalam rumah tangga di Polres Demak dilakukan oleh Unit PPA Polres Demak, dengan cara melakukan upaya penyelidikan dan penyidikan dengan tahap pengolahan Tempat Kejadian Perkara (TKP), pemanggilan tersangka dan saksi, penangkapan terhadap tersangka, penahanan. Hambatan yang dihadapi dalam proses penyidikan tentang tindak pidana kekerasan fisik terhadap perempuan dalam rumah tangga di Polres Demak adalah (a) keengganan menjadi saksi karena kurangnya perlindungan saksi dalam proses penyidikan (b) korban tidak berani melapor (c) Kurangnya personil diatasi dengan upaya melakukan penyuluhan hukum di wilayah pedesaan bekerja sama dengan Unit Polsek setempat. Kata Kunci : Proses penyidikan, tindak pidana kekerasan fisik terhadap perempuan dalam rumah tangga

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Hukum
Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 25 Jul 2017 04:17
Last Modified: 25 Jul 2017 04:17
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/7303

Actions (login required)

View Item View Item