PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN AKUNTANSI SUMBER DAYA MANUSIA (Studi Empiris Pada Perusahaan Asuransi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2014)

ASRININGRUM, NINING (2016) PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN AKUNTANSI SUMBER DAYA MANUSIA (Studi Empiris Pada Perusahaan Asuransi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2014). Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.

[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (116kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (13kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (81kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (39kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (61kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (169kB) | Preview

Abstract

Pengembangan akuntansi sumber daya manusia (SDM) diperlukan untuk menyediakan laporan keuangan perusahaan yang akurat sebagai acuan keputusan. Pelaporan keuangan akuntansi SDM eksternal dapat memberikan peran penting untuk memfasilitasi pemanfaatan yang tepat SDM organisasi. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk memberikan bukti empiris apakah ukuran perusahaan, profitabilitas, umur perusahaan dan diversifikasi produk berpengaruh terhadap pengungkapan akuntansi sumber daya manusia. Populasi penelitian ini adalah perusahaan Asuransi di BEI tahun 2010-2014, sampel diambil dengan menggunakan metode purposive sampling diperoleh sampel sebanyak 10 perusahaan. Jenis data yang dipergunakan adalah data sekunder dengan menggunakan metode pengumpulan data dokumentasi. Metode analisis pada penelitian ini adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan akuntansi sumber daya manusia. Profitabilitas berpengaruh positif tidak signifikan terhadap pengungkapan akuntansi sumber daya manusia. Umur perusahaan berpengaruh positif signifikan terhadap pengungkapan akuntansi sumber daya manusia. Diversifikasi produk berpengaruh positif signifikan terhadap pengungkapan akuntansi sumber daya manusia. Kata Kunci: Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Umur Perusahaan, Diversifikasi Produk dan Pengungkapan Akuntansi Sumber Daya Manusia.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 12 Aug 2016 04:36
Last Modified: 12 Aug 2016 04:36
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/4410

Actions (login required)

View Item View Item