PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE PADA CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, KINERJA KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Nisa, Khoirun (2016) PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE PADA CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, KINERJA KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN. Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (825kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (13kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (62kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (145kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (136kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (170kB)

Abstract

Nilai perusahaan merupakan salah satu reputasi perusahaan untuk menarik para calon investor agar menanamkan modalnya di perusahaan. Dengan cara melakukan kegiatan Corporate Social Responsibility dan dengan melaporkan laporan keuangan dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaru Corporate Social Responsibility dan Kinerja Keuangan terhadap Nilai Perusahaan dengan Corporate Governance sebagai variabel moderasi. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan data sekunder. Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) untuk periode tahun 2010-2013. Pemilihan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. Sampel penelitian sebanyak 31 perusahaan. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi. Kinerja keuangan dan interaksi kinerja keuangan dengan corporate governance berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan dengan nilai t hitung masing-masing sebesar 2,403 dan 2,251. Nilai signifikasi masing-masing sebesar 0,007 dan 0,019. corporate social responsibility dan interaksi corporate social responsibility dengan corporate governance tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan karena dengan nilai t hitung masing-masing sebesar -1,208 dan 0,894. Nilai signifikasi masing-masing sebesar 0,230 dan 0,374. Kata Kunci : Corporate Social Responsibility, Kinerja keuangan, corporate governance, nilai perusahaan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 12 Aug 2016 04:36
Last Modified: 12 Aug 2016 04:36
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/4398

Actions (login required)

View Item View Item