Pengaruh Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor dan Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor dengan Kondisi Keuangan sebagai Variabel Moderating (Studi kasus WPKB yang terdaftar di SAMSAT Kabupaten Semarang)

Hurummaqsuroh, Asmah (2018) Pengaruh Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor dan Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor dengan Kondisi Keuangan sebagai Variabel Moderating (Studi kasus WPKB yang terdaftar di SAMSAT Kabupaten Semarang). Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (34kB)
[img] Text
Pernyataan_publikasi.pdf

Download (338kB)
[img] Text
Daftarisi.pdf

Download (93kB)
[img] Text
BabI.pdf

Download (154kB)
[img] Text
BabII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB)
[img] Text
BabIII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)
[img] Text
BabIV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (427kB)
[img] Text
BabV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (35kB)
[img] Text
Daftar_pustaka.pdf

Download (160kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh program pemutihan pajak kendaraan bermotor dan kesadaran wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor dengan kondisi keuangan sebagai variabel moderasi pada SAMSAT Kabupaten Semarang. Metode penentuan sampel adalah purposive sampling yaitu dengan kriteria wajib pajak kendaraan bermotor yang pernah mengalami penunggakan atau sedang mengalami penunggakan pajak kendaraan bermotor. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden wajib pajak kendaraan bermotor yang terdaftar di SAMSAT Kabupaten Semarang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Perhitungan data menggunakan aplikasi SPSS versi 16 dengan teknik analisis regresi linear. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa program pemutihan pajak kendaraan bermotor berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di SAMSAT Kabupaten Semarang. Kesadaran wajib pajak berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di SAMSAT Kabupaten Semarang. Kondisi keuangan berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di SAMSAT Kabupaten Semarang. Kondisi keuangan mampu memoderasi hubungan antara program pemutihan pajak kendaraan bermotor dengan kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. kondisi keuangan mampu memoderasi hubungan antara kesadaran wajib pajak dengan kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. Kata kunci : Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Kesadaran Wajib Pajak, Kondisi Keuangan, Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Pustakawan 4 UNISSULA
Date Deposited: 13 Nov 2019 02:56
Last Modified: 13 Nov 2019 02:56
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/13192

Actions (login required)

View Item View Item