ANTESEDEN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MELALUI PROFITABILITAS DENGAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERATING

Batubara, Mitiana (2021) ANTESEDEN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MELALUI PROFITABILITAS DENGAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERATING. Masters thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
COVER.pdf

Download (666kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (396kB)
[img] Text
PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (156kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (599kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (561kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (612kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (575kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (669kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (784kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (404kB)

Abstract

ABSTRAK Program corporate social responsibility yang dilaksanakan perusahaan bisa meningkatkan kredibilitas dan keuntungan perusahaan, tetapi perusahaan manufakur belum melaksanakan aktivitas tanggung jawab sosial perusahaan secara maksimal. Tujuan dari penelitiannya ialah menganalisa secara empiris pengaruh pengungkapan CSR pada nilai perusahaan melalui profitabilitas dengan kepemilikan institusional selaku variabel moderating pada perusahaan manufaktur yang tercatat di BEI tahun 2013-2018. CSR adalah variabel bebasnya penelitian ini. Variabel interveningnya yaitu profitabilitas. Variabel moderatingnya ialah kepemilikan institusional. Variabel terikatnya dalam penelitian ini ialah nilai perusahaan. Pada penelitian ini memakai data sekunder yang bersumber dari laporan keuangan, laporan tahunan, dan laporan berkesinambungan yang dipubilkasikan dari BEI. Sampel yang dipakai sejumlah 19 perusahaan sektor manufaktur selama 6 tahun periode observasi. Sampel penelitiannya ditentukan memakai metode purposive non random sampling. Metode statistik yang dipergunakan adalah analisa regresi data panel. Teknik analisis data dan menguji hipotesisnya menggunakan Econometric Views. Hasil penelitiannya memperlihatkan jika CSR mempengaruhi secara negative pada profitabilitas, CSR yang dimoderasi oleh kepemilikan institusional mempengaruhi secara positif terhadap profitabilitas, CSR tidak mempengaruhi nilai perusahaan, CSR yang dimoderasi oleh kepemilikan institusional tidak mempengaruhi nilai perusahaan, profitabilitas mempengaruhi secaara positif pada nilai perusahaan. Kata Kunci : corporate social responsibility, profitabilitas, kepemilikan instiusional, nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Pascasarjana
Pascasarjana > Magister Manajemen
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 12 Jan 2022 04:01
Last Modified: 12 Jan 2022 04:01
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/21802

Actions (login required)

View Item View Item