EFEKTIVITAS METODE AL-ARABIYYAH BAINA YADAIK PADA PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB (Studi Kasus di SMP Daarul Qur’an Ungaran Semarang)

ZAKIA, ISNA FIQI (2019) EFEKTIVITAS METODE AL-ARABIYYAH BAINA YADAIK PADA PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB (Studi Kasus di SMP Daarul Qur’an Ungaran Semarang). Masters thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Publikasi.pdf

Download (78kB)
[img] Text
Cover.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (2MB)

Abstract

Metode Al-Arabiyyah Baina Yadaik secara bahasa berarti bahwa Bahasa Arab dalam genggaman, yaitu dengan tujuan memudahkan peserta didik dalam memahami dan menguasai Bahasa Arab. Penelitian ini dilakukan di SMP Daarul Qur’an Ungaran yang mana diharapkan bahwa peserta didik terbiasa untuk menggunakan Bahasa Arab dalam kehidupan sehari-harinya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi lapangan (field reseach). Studi lapangan ini dimaksudkan untuk mengamati proses pelaksanaan Bahasa Arab menggunakan metode Al-Arabiyyah Baina Yadaikdi SMP Daarul Qur’an Ungaran Semarang, yang meliputi : perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : pada implementasi pembelajaran yang meliputi: 1) perencanaan pembelajaran Bahasa Arab menggunakan metode Al-Arabiyyah Baina Yadaik sudah sesuai dengan silabus dan Al-I’daad. 2) pelaksanaan pembelajaran Bahasa Arab menggunakan metode Al-Arabiyyah Baina Yadaik mengacu pada panduan Al-Arabiyyah Baina Yadaik Lil Mu’allim dan disempurnakan oleh adanya KURDAQU. 3) Evaluasi pembelajaran Bahasa Arab menggunakan metode Al-Arabiyyah Baina Yadaik yaitu meliputi langkah-langkah pada proses pembelajaran Bahasa Arab, 4) efektivitas metode Al-Arabiyyah Baina Yadaik dalam meningkatkan kemampuan berbahasa dapat dilihat pada kemampuan berbahasa yang dimiliki oleh peserta didik. Dengan demikian maka pembelajaran Bahasa Arab menggunakan metode Al-Arabiyyah Baina Yadaik dalam meningkatkan kemampuan berbahasa Arab dapat dikatakan efektif. Kata Kunci : Efektivitas/Al-Arabiyyah Baina Yadaik/Kemampuan Berbahasa

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
Divisions: Pascasarjana
Pascasarjana > Magister Pendidikan Islam
Depositing User: Pustakawan 5 UNISSULA
Date Deposited: 20 Dec 2019 04:53
Last Modified: 20 Dec 2019 04:53
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/14078

Actions (login required)

View Item View Item