Kamal, M. Haidar Umam AR (2019) EFEKTIVITAS METODE BERMAIN PERAN (ROLE PLAYING) DALAM PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM (Studi Kasus di MTs Darut Taqwa Bulusan Tembalang Semarang Tahun Pelajaran 2018/2019). Masters thesis, Universitas Islam Sultan Agung.
Text
Cover.pdf Download (447kB) |
|
Text
Abstrak.pdf Download (186kB) |
|
Text
Publikasi.pdf Download (204kB) |
|
Text
Daftar Isi.pdf Download (209kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (312kB) |
|
Text
Lampiran.pdf Download (1MB) |
|
Text
Bab I.pdf Download (208kB) |
|
Text
Bab II.pdf Restricted to Registered users only Download (980kB) |
|
Text
Bab III.pdf Restricted to Registered users only Download (509kB) |
|
Text
Bab IV.pdf Restricted to Registered users only Download (401kB) |
|
Text
Bab V.pdf Restricted to Registered users only Download (391kB) |
Abstract
Masalah utama dalam penelitian ini adalah. Bagaimanakah implementasi metode bermain peran (role playing) dalam rencana, pelaksanaan dan penilaian pembelajaran pada mata pelajaran SKI di MTs Darut Taqwa Bulusan, Kec. Tembalang, Kota Semarang Tahun Pelajaran 2018/ 2019.. Bagaimanakah efektivitas penerapan metode bermain peran (role playing) dalam pelaksanaan kegiatan pembelajaran pada mata pelajaran SKI di MTs Darut Taqwa Bulusan, Kec. Tembalang, Kota Semarang Tahun Pelajaran 2018/ 2019. Penelitian ini merupakan penelitian studi kasus, dengan jenis penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisa deskriptif kualitatif yang terdiri atas 3 (tiga) bagian yaitu data reduksi, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yang diperoleh peneliti adalah: Pada Implementasi metode bermain peran (role playing) dalam rencana, pelaksanaan dan penilaian pembelajaran pada mata pelajaran SKI di MTs Darut Taqwa Bulusan, Kec. Tembalang, Kota Semarang Tahun Pelajaran 2018/ 2019 dilihat dari: Aspek perencanaan, sudah baik dilihat dari RPP yang disusun oleh guru sudah sesuai dengan prosedur dan memuat langkah-langkah penerapan metode bermain peran (role playing). Aspek pelaksanaan, sudah efektif karena menumbuhkan motivasi, minat, dan aktivitas peserta didik dalam belajar mata pelajaran SKI. Aspek evaluasi penerapan metode bermain peran (role playing), terdapat kendala yang muncul dalam pelaksanaan metode, namun tidak mengganggu kegiatan belajar mengajar dan dapat diselesaikan dengan baik..Efektivitas penerapan metode bermain peran (role playing) dalam pelaksanaan kegiatan pembelajaran pada mata pelajaran SKI di MTs Darut Taqwa Bulusan, Kec. Tembalang, Kota Semarang Tahun Pelajaran 2018/ 2019, antara lain: Efektivitas program penerapan metode bermain peran (role playing) sangat efektif karena sesuai dengan perencanaan yang disusun oleh guru. Efektivitas hasil penerapan metode metode bermain peran (role playing), meningkat dilihat dari aspek motivasi, minat, dan aktivitas peserta didik. Kata kunci : Efektivitas, Metode Bermain Peran (Role playing), Pembelajaran Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion |
Divisions: | Pascasarjana Pascasarjana > Magister Pendidikan Islam |
Depositing User: | Pustakawan 5 UNISSULA |
Date Deposited: | 20 Dec 2019 02:49 |
Last Modified: | 20 Dec 2019 02:49 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/14063 |
Actions (login required)
View Item |