FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BUDGET FORECAST ERRORS PEMERINTAHAN DAERAH (Studi Empiris Pada Seluruh Kabupaten di Provinsi Jawa Tengah Periode Tahun 2012-2014)

Widyastuti, Rifqi (2017) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BUDGET FORECAST ERRORS PEMERINTAHAN DAERAH (Studi Empiris Pada Seluruh Kabupaten di Provinsi Jawa Tengah Periode Tahun 2012-2014). Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.

[img]
Preview
Text
1.COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
2.ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
3.DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
4.BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
5.BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
6.BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
7.BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
8.BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
9.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Perode Jabatan, Dukungan Politik, Pertumbuhan Pendapatan, dan Pertumbuhan Pendapatan terhadap Budget Forecast Errors atau kesalahan proyeksi anggaran Pemerintahan Daerah di Provinsi Jawa Tengah. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dilakukan secara purposive sampling.Terdapat 21 laporan keuangan Pemerintah Daerah yang memenuhi kriteria sebagai sampel penelitian. Metode analisis pada penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Penelitian ini menggunakan data skunder yang berasal dari soft copy laporan realisasi APBD tahun 2012-2014 yang diperoleh dari BPS pusat dan BPS jawa tengah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa periode jabatan,dukungan politik, dan pertumbuhan pendapatanberpengaruh positifsignifikan terhadapbudgetforecast errorsatau kesalahan proyeksi anggaran Pemerintahan Daerah di Jawa Tengah, sedangkan pertumbuhan belanja tidak berpengaruh terhadapBudgetForecast Errorsatau kesalahan proyeksi anggaran pemerintahan daerah JawaTengah. Kata kunci:Budget Forecast Errors,Periode Jabatan, Dukungan Politik, Pertumbuhan Pendapatan, Pertumbuhan Belanja

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 05 Jan 2018 01:51
Last Modified: 05 Jan 2018 01:51
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/9107

Actions (login required)

View Item View Item