EFEKTIVITAS BERKUMUR JUS KULIT BUAH NAGA MERAH (HYLOCEREUS POLYRHIZUS) TERHADAP SKOR GINGIVAL INDEKS PASIEN PASCA SCALING

Fahrobi, Ahmad Fahmi (2017) EFEKTIVITAS BERKUMUR JUS KULIT BUAH NAGA MERAH (HYLOCEREUS POLYRHIZUS) TERHADAP SKOR GINGIVAL INDEKS PASIEN PASCA SCALING. Undergraduate thesis, Fakultas Kedokteran Gigi UNISSULA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (463kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (204kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (93kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUBLIKASI_1.pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (162kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (309kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (330kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (204kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (83kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (168kB) | Preview

Abstract

Tindakan scaling root planing (SRP) sebagai cara untuk membersihkan plak – yang menjadi penyebab gingivitis - terkadang tidak maksimal karena terdapat bagian yang tidak dapat diakses oleh alat. Maka pemberian obat kumur antimikroba dianjurkan. Obat kumur yang biasa digunakan memiliki kandungan alkohol yang dapat memberikan efek samping berupa rasa mulut kering. Kulit buah naga merah mempunyai kandungan flavonoid sebagai antibakteri dan antimikroba. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektifitas berkumur jus kulit buah naga merah (Hylocereus polyrhizus) terhadap skor gingival indeks pada pasien pasca scaling. Metode penelitian yang digunakaneksperimental semu dengan rancangan post test only with control grup. Penelitian dilakukan terhadap pasien perawatan pembersihan gigi di Klinik Pucang Anom Medika 2 Pucang Gading Demak.subjek yang didapatkan sejumlah 12 orang. Data dianalisis menggunakan uji One Way Anovvadengan derajat signifikansi 5%. Hasil penelitian menunjukkan uji One Way Anova mendapatkan nilai signifikansi ρ<0,05 (ρ = 0,017) artinya terdapat efektivitas berkumur dengan kulit buah naga merah dalam menurunkan skor gingiva indeks. Kesimpulan dari penelitian ini, terdapat efektifitas berkumur jus kulit buah naga merah (Hylocereus polyrhizus) terhadap skor gingival indeks pada pasien pasca scaling. Kata kunci: skor gingival indeks, jus kulit buah naga merah, antimikroba

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Fakultas Kedokteran Gigi
Fakultas Kedokteran Gigi > Pendidikan Dokter Gigi
Depositing User: Pustakawan Reviewer UNISSULA
Date Deposited: 24 Nov 2017 03:17
Last Modified: 24 Nov 2017 03:17
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/7821

Actions (login required)

View Item View Item