ANALISA PEMBANGUNAN GI 150 KV MENGGUNAKAN PMT SF6 DENGAN SISTEM DOUBLE BUS BAR – SINGLE BREAKER BACK TO BACK DI PABRIK SEMEN JAWA, SUKABUMI

ARIFIN, ZAINAL (2016) ANALISA PEMBANGUNAN GI 150 KV MENGGUNAKAN PMT SF6 DENGAN SISTEM DOUBLE BUS BAR – SINGLE BREAKER BACK TO BACK DI PABRIK SEMEN JAWA, SUKABUMI. Undergraduate thesis, Fakultas Teknologi Industri UNISSULA.

[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (66kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar isi.pdf

Download (110kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (576kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (112kB) | Preview
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (419kB)
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB)
[img] Text
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (99kB)
[img]
Preview
Text
Daftar pustaka.pdf

Download (63kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUBLIKASI.pdf

Download (431kB) | Preview
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Pembangunan Gardu Induk 150 kV Semen Jawa di daerah Sukabumi, Jawa Barat memiliki luas lahan berukuran 94x120 meter (1,128 ha). Dengan luas lahan tersebut gardu induk yang akan dibangun memiliki 4 line Bay, 1 couple bay, 2 consumen bay, 1 trafo bay dan sapare sebanyak 3 bay. Dengan kondisi seperti itu maka desain gardu induk harus dioptimalkan agar kebutuhan jumlah bay dapat tercukupi dengan lahan yang disediakan oleh PT. Semen Jawa. Untuk itu pembangunan GI 150 kV Semen Jawa didesain dengan sistem double busbar back to back. Yaitu dengan salah satu busbar dibuat memanjang seperti bentuk letter U atau arahnya berputar 360°. Sehingga mengakibatkan seolah – olah gardu induk tersebut memiliki 3 buah busbar, sehingga tata letak peralatan tegangan tinggi dapat diatur saling berhadapan antar bay penghantar maupun trafo bay. Dengan desain tata letak peralatan tegangan tinggi pada gardu induk 150 kV Semen Jawa yang memiliki lahan dengan luas 120 x 94 meter (1,128 ha) sangat efektif menggunakan sistem double busbar single pmt back to back dikarenakan jumlah bay yang dapat dibangun lebih banyak. Jumlah bay yang dapat dibanguan pada GI 150 kV Semen Jawa sesuai dengan kebutuhannya yakni 4 line bay (2 line Bay arah Lembursitu & 2 line bay arah Pelabuhan Ratu), 2 consumen bay, 1 couple bay, 1 trafo bay, 1 spare bay dan masih dapat dibangun 2 bay untuk pengembangan di masa yang akan datang. Kata Kunci : Double busbar back to back, Tata letak peralatan tegangan tinggi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri
Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro
Depositing User: Users 725 not found.
Date Deposited: 09 Jan 2017 02:13
Last Modified: 09 Jan 2017 02:13
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/6723

Actions (login required)

View Item View Item