SUWARTO, AMBAR RANI PUTRI (2015) ANALISIS PENGARUH PERMODALAN, EFISIENSI OPERASIONAL, DAN KUALITAS AKTIVA TERHADAP PROFITABILITAS PADA SEKTOR PERBANKAN YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2008 – 2012. Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.
|
Text
SKRIPSI AMBAR RANI P.S (31401204657)_1cover.pdf Download (331kB) | Preview |
|
|
Text
SKRIPSI AMBAR RANI P.S (31401204657)_1abstrak.pdf Download (332kB) | Preview |
|
|
Text
SKRIPSI AMBAR RANI P.S (31401204657)_1daftar isi.pdf Download (341kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh Permodalan, Efisiensi Operasional, dan Kualitas Aktiva terhadap Profitabilitas pada sektor Perbankan Go Public di Bursa Efek Indonesia periode 2008-2012. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari Laporan Keuangan Publikasi Tahunan yang diterbitkan oleh Bursa Efek Indonesia dengan periode tahun 2008-2012. Jumlah sampel adalah 26 industri perbankan yang diperoleh dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisa yang dipakai dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda, penelitian ini menggunakan koefisien determinasi, uji F, uji t. Berdasarkan hasil uji t dapat disimpulkan bahwa CAR, BOPO, NIM dan NPL secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Return On Assets (ROA) di sektor Perbankan Go Public di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2012. Hasil analisis regresi menunjukkan nilai R2 sebesar 0,498. Hal ini menunjukkan bahwa kontribusi variabel bebas dalam menjelaskan variabel terikat sebesar 49,8% dan sisanya sebesar 50,2% dipengaruhi oleh faktor-fakrtor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata kunci : Permodalan (CAR), Efisiensi Operasional (BOPO), Net Interest Margin (NIM), Kualitas Aktiva (NPL) Return On Assets (ROA)
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Pustakawan 1 UNISSULA |
Date Deposited: | 19 Aug 2015 06:51 |
Last Modified: | 19 Aug 2015 06:51 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/581 |
Actions (login required)
View Item |