PENGARUH KEBIASAN MINUM DENGAN DOT BOTOL TERHADAP TINGKAT KEPARAHAN KARIES GIGI BALITA DI POSYANDU DESA KRADENAN KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN KLATEN

Dewi, Arista (2012) PENGARUH KEBIASAN MINUM DENGAN DOT BOTOL TERHADAP TINGKAT KEPARAHAN KARIES GIGI BALITA DI POSYANDU DESA KRADENAN KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN KLATEN. Undergraduate thesis, Fakultas Ilmu Keperawatan UNISSULA.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (107kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (482kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (478kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (484kB) | Preview

Abstract

Later Belakang : Masalah karies gigi pada anak dikenal dengan sindroma karies botol. Berdasarkan pemeriksaan karies gigi pada 10 balita di Posyandu Desa Kradenan Kecamatan Trucuk Kabupaten Klaten 2012 menunjukkan bahwa 80% balita mengalami karies gigi dan 10 balita tersebut mengkonsumsi minuman menggunakan dot botol. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh kebiasaan minum dengan dot botol terhadap tingkat keparahan karies gigi balita di Posyandu Desa Kradenan Kecamatan Trucuk Kabupaten Klaten. Metode : Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif menggunakan metode Cross Sectional dengan teknik pengambilan sampel Cluster Total Sampling. Jumlah sampel 58 balita usia, 1-3 tahun. Data uji statistik dengan koefisien Lambda. Hasil : Balita yang memiliki kebiasaan minum menggunakan dot botol dan mengalami karies gigi superficialis, media dan profunda masing-masing sebanyak 20 (34,34%), 24 balita (41,38%) dan 14 balita ( 24,14%). Hasil uji koefisien Lambda menunjukkan p value = 0,038 dan r korelasi= 0,353. Kesimpulan : Kebiasaan minum dengan dot botol berpengaruh terhadap tingkat keparahan karies gigi balita, di Posyandu Desa Kradenan Kecamatan Trucuk Kabupaten Klaten tahun 2012 dengan korelasi lemah. Kate Kunci : Kebiasaan minum dot botol, Tingkat Keparahan Karies gigi Daftar Pustaka : 44 ( 1992-2011)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Keperawatan
Fakultas Ilmu Keperawatan > Keperawatan
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 07 Apr 2016 03:21
Last Modified: 07 Apr 2016 03:21
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/3920

Actions (login required)

View Item View Item