Sugiarno, Muhammad El Yassin (2023) PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PEMERINTAH, KOMITMEN ORGANISASI DAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN DAERAH (Kantor kecamatan Batu Ampar Kab. Seruyan Kalimantan Tengah). Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung Semarang.
|
Text
Akuntansi_31401800103_fullpdf.pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text
Akuntansi_31401800103_pernyataan_publikasi.pdf Restricted to Registered users only Download (78kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji peran pengaruh sistem pengendalian internal pemerintah, komitmen organisasi dan sistem akuntansi keuangan daerah terhadap kualitas laporan keuangan daerah (kantor kec. Batu ampar kab. Kotawaringin barat kalimantan tengah).Sampel pada penelitian ini di pilih menggunakan sensus. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 40 orang.Teknik pengumpulan data menggunakan metode kuesioner dalam bentuk petanyaan. Metode yang digunakan untuk menguji hipotesis yang di ajukan pada penetian ini adalah analisis regresi linier berganda. Kata Kunci : Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Pemerintah, Komitmen Organisasi Dan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Pustakawan 3 UNISSULA |
Date Deposited: | 17 Jan 2024 02:14 |
Last Modified: | 17 Jan 2024 02:14 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/33097 |
Actions (login required)
View Item |