PERAN ISLAMIC HUMAN CAPITAL DEVELOPMENT TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN KSPPS NUSA UMMAT SEJAHTERA

Setyaningsih, Dyah (2023) PERAN ISLAMIC HUMAN CAPITAL DEVELOPMENT TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN KSPPS NUSA UMMAT SEJAHTERA. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Manajemen_30401900096_fullpdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Manajemen_30401900096_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (61kB)

Abstract

Peran Islamic Human Capital Development Terhadap Penigkatan Kinerja Karyawan Kspps Nusa Ummat Sejahtera. Sumber daya manusia diperlukan untuk mengelola, mengoordinasikan, dan mengerahkan tenaga kerjanya secara efektif untuk mencapai tujuannya. Kinerja karyawan merupakan salah satu aspek sumber daya manusia yang harus diprioritaskan oleh perusahaan. Keberhasilan suatu bisnis tergantung pada seberapa baik karyawannya menjalankan visi dan misinya. Untuk mencapai keunggulan, bisnis harus menerapkan strategi peningkatan kinerja karyawan. Salah satu faktor terpenting dalam mempertahankan efikasi di KSPPS Nusa Ummat Sejatera adalah pengembangan dan pelatihan staf yang berkelanjutan. Dengan berpegang teguh terhadap prinsip dan nilai islami guna menerapkan Islamic Human Capital Development ke dalam pekerjaan sehari-hari. Hal ini memungkinkan pekerja untuk menunjukkan transparansi, kejujuran, dan akuntabilitas total dalam pekerjaan mereka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Islamic Human Capital Development berperan penting dalam meningkatkan kinerja karyawan KSPPS Nusa Ummat Sejahtera. Metodologi penelitian dalam penyusunan laporan ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskrptif untuk menjelaskan mengenai peran Islamic human capital development terhadap peningkatan kinerja karyawan KSPPS Nusa Ummat Sejahtera. Dalam meningkatkan kinerja karyawn yaitu dengan cara memberikan motivasi, insentif dan pelatihan guna memperkuat pemahaman dalam penerapan Islamic Human Capial development untuk mengimplementasikan kedalam pekerjaan sehari-hari Kata Kunci :islamic human capital development, kinerja karyawan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Pustakawan 4 UNISSULA
Date Deposited: 02 Nov 2023 01:51
Last Modified: 02 Nov 2023 01:51
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/32616

Actions (login required)

View Item View Item