PERAN GREEN HUMAN RESOURCE MANAGEMENT TERHADAP ENVIRONMENTAL PERFORMANCE DENGAN TRANSFORMATIONAL LEADERSHIP SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Valenia, Al Ighfirli Firnanda (2023) PERAN GREEN HUMAN RESOURCE MANAGEMENT TERHADAP ENVIRONMENTAL PERFORMANCE DENGAN TRANSFORMATIONAL LEADERSHIP SEBAGAI VARIABEL MODERASI. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG.

[img] Text
Manajemen_30401900030_fullpdf.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Manajemen_30401900030_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (578kB)

Abstract

Studi ini mengkaji peran green human resource management (GHRM) dalam meningkatkan environmental performance (EP) di lingkungan sekolah. Selain itu studi ini juga menguji peran moderasi gaya kepemimpinan kepala sekolah transformational leadership (TL). Penelitian ini diakukan di 13 sekolah dasar di Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan yang tergolong kedalam sekolah penggerak, dengan sampel sebanyak 126 responden yang terdiri dari guru untuk diuji, hubungan dari ketiga konstruk tersebut sebagai salah satu pemangku kepentingan dalam membentuk perilaku peduli lingkungan. Teknik permodelan persamaan struktural kuadrat terkecil parsial (PLS-SEM) digunakan untuk menguji hubungan yang dihipotesiskan. Temuan mengungkapkan pengaruh signifikan penerapan GHRM terhadap kualitas EP disekolah, dan TL signifikan memoderasi peran GHRM terhadap EP. Melalui pemeriksaan yang mendalam pada beragam based view studi ini menawarkan pemahaman yang lebih dan mendalam tentang relasi GHRM dan EP dengan TL sebagai moderasi di dunia pendidikan. Kata Kunci : Manajemen Sumber Daya Manusia Hijau, Kunerja Lingkungan, Kepemimpinan Transformasional.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 26 May 2023 07:35
Last Modified: 26 May 2023 07:35
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/28643

Actions (login required)

View Item View Item