A MODEL TO INCREASE SME’S PERFORMANCE: THE MODERATING ROLE OF SOCIAL CAPITAL (Studi Empiris Pada UMKM Provinsi Jawa Tengah)

UMIATI, NANIK (2022) A MODEL TO INCREASE SME’S PERFORMANCE: THE MODERATING ROLE OF SOCIAL CAPITAL (Studi Empiris Pada UMKM Provinsi Jawa Tengah). Masters thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Magister Manajemen_20402000097_fullpdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Magister Manajemen_20402000097_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (496kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis model peningkatan SMEs performance dengan peran social capital sebagai variabel moderasi. Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan salah satu penggerak perekonomian rakyat dan berperan penting dalam pertumbuhan ekonomi nasional. Penelitian ini mengkaji peran financial technology dan financial inclusion terhadap SMEs performance. Kemudian penelitian ini juga akan mengkaji peran moderasi social capital untuk mendukung peningkatan SMEs performance. Metode yang akan digunakan adalah explanatory research dengan pendekatan kuantitatif. Metode pengambilan sampel yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Responden yang akan digunakan dalam penelitian ini terdiri dari 100 pelaku UMKM di Jawa Tengah dan kegiatan operasionalnya menggunakan financial technology dan pembiayaan usahanya telah menggunakan dana pinjaman. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner melalui google form. Analisis data yang akan digunakan adalah Smart PLS type 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa financial technology berpengaruh positif dan signifikan terhadap SMEs performance, financial inclusion berpengaruh positif dan signifikan terhadap SMEs performance. Sementara itu, social capital memediasi hubungan antara financial technology dan SMEs performance. Dan social capital memediasi hubungan antara financial inclusion dan SMEs performance. Kata kunci: financial technology, financial inclusion, social capital, SMEs performance

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Pascasarjana
Pascasarjana > Magister Manajemen
Depositing User: Pustakawan 4 UNISSULA
Date Deposited: 17 Jan 2023 04:14
Last Modified: 17 Jan 2023 04:14
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/26954

Actions (login required)

View Item View Item