KONFLIK ISRAEL PALESTINA TENTANG YERUSALEM SEBAGAI IBU KOTA ISRAEL DITINJAU DARI PERSPEKTIF HUKUM INTERNASIONAL

ANWAR, M. SYAEFUL (2019) KONFLIK ISRAEL PALESTINA TENTANG YERUSALEM SEBAGAI IBU KOTA ISRAEL DITINJAU DARI PERSPEKTIF HUKUM INTERNASIONAL. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (356kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (9kB)
[img] Text
Publikasi.pdf

Download (99kB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (9kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (20kB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (51kB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (91kB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (130kB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)

Abstract

Pembuatan skripsi ini dilator belakangi oleh konflik Israel-Palestina merupakan salah satu konflik dunia internasional yang paling lama dan telah berlangsung lebih dari setengah abad yang melibatkan banyak negara Arab dan negara Barat. Faktanya, hingga detik ini konflik Israel-Palestina belum dapat terselesaikan secara keseluruhan. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana pandangan hukum internasional terhadap konflik Israel Palestina, Bagaimana penyelesaian konflik Israel Palestina tentang Yerusalem sebagai Ibu Kota Israel ditinjau dari perspektif Hukum Internasional, dan Bagaimana perlindungan masyarakat Palestina terhadap konflik yang terjadi saat ini ditinjau dari perspektif Hukum Internasional. Metode pendekatan yang dipakai dalam penelitian ini adalah yuridis-normatif. Hasil dari penelitian ini adalah (1) Pandangan hukum internasional terhadap konflik Israel-Palestina: Israel tersebut telah melakukan pelanggaran terhadap prinsip-prinsip tersebut dan pelenggaran terhadap prinsip tersebut dikatakan sebagai kejahatan perang yang harus diadili oleh dunia Internasional, (2) Penyelesaian konflik Israel Palestina tentang Yerusalem sebagai Ibu Kota Israel ditinjau dari perspektif Hukum Internasional mengeluarkan beberapa resolusinya. Salah satu Resolusi yang dikeluarkan misalnya Resolusi Majelis Umum PBB Nomor 181 Tahun 1947. (3) Perlindungan masyarakat Palestin terhadap konflik yang terjadi saat ini ditinjau dari perspektif Hukum Internasional terdapat dalam Konvensi Jenewa ke IV tahun 1949 dan dalam Protokol Tambahan tahun 1977. Kata Kunci : Konflik Israel Palestina, Yerusalem, Hukum Internasional

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Pustakawan 5 UNISSULA
Date Deposited: 22 Jan 2020 07:21
Last Modified: 22 Jan 2020 07:21
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/15245

Actions (login required)

View Item View Item