PENGEMBANGAN SOFT SKILL MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI JURUSAN TARBIYAH FAKULTAS AGAMA ISLAM UNISSULA SEMARANG

WAHYUNI, SRI (2018) PENGEMBANGAN SOFT SKILL MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI JURUSAN TARBIYAH FAKULTAS AGAMA ISLAM UNISSULA SEMARANG. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (954kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (70kB)
[img] Text
Pernyataan_publikasi.pdf

Download (65kB)
[img] Text
Daftarisi.pdf

Download (93kB)
[img] Text
BabI.pdf

Download (152kB)
[img] Text
BabII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (259kB)
[img] Text
BabIII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (173kB)
[img] Text
BabIV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (78kB)
[img] Text
BabV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (63kB)
[img] Text
Daftar_pustaka.pdf

Download (90kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (2MB)

Abstract

Soft skill merupakan kebutuhan manusia yang paling penting termasuk untuk mahasiswa PAI yang nantinya akan menjadi seorang pendidik. Adapun rumusan masalah yang ada dalam penelitian ini adalah: 1). Soft skill apa saja yang harus dimiliki mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang sebagai calon guru, 2). Bagaimana pengembangan soft skill mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang, 3). Bagaimana soft skill mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang. kemudian penulisan skripsi ini bertujuan untuk: 1). Untuk mengetahui soft skill apa saja yang harus dimiliki mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang sebagai calon guru, 2). Untuk menggambarkan pengembangan soft skill mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang, 3). Untuk menggambarkan soft skill mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang. Jenis penelitian ini adalah field research atau penelitian lapangan menggunakan pedekatan kualitatif. Populasinya adalah dosen Tarbiyah FAI dan seluruh mahasiswa PAIf aktif yang berjumlah 520 mahasiswa yang terdiri dari 4 angkatan (2014-2017). Teknik pengambilan sample menggunakan purpossive sampling. Teknik pengambilan data menggunakan wawancara, observasi, kuesioner, dan dokumentasi. Kemudian data tersebut di analisis dengan menggunakan analisis pendekatan kualitatif. Dalam hal ini melewati tiga langkah analisis yang ketiganya di jadikan satu artinya tidak di buat per poin, tiga hal itu diantaranya: Soft skill apa saja yang harus dimiliki mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang sebagai calon guru, Bagaimana pengembangan soft skill mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang, Bagaimana soft skill mahasiswa PAI di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Unissula Semarang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwasanya “Pengembangan soft skill mahasiswa PAI sejauh ini sudah di jalankan berdasarkan apa yang di rencanakan oleh pihak yang berwenang yakni dosen, kajur dan ormawa-ormawa yang ada di fakultas, namun hasil yang didapatkan kurang maksimal karena masih tingginya sifat apatis yang dimiliki mahasiswa terhadap kegiatan-kegiatan yang diadakan fakultas maupun ormawa yang berkaitan dengan pengembangan soft skill meskipun sudah ada aturan dalam SKK tentang adanya aturan wajib mengikuti kegiatan-kegiatan semacam itu, salah satu alasannya adalah karena mereka belum melihat secara nyata akibat dari tidak mematuhi aturan yang berlaku”. Kata Kunci: Pengembangan, Soft Skill, Mahasiswa, Pendidikan Agama Islam xiii ABSTRACT Sri Wahyuni. 2018. Soft Skill Development of Students in Islamic Education Study Program in Tarbiyah Department of Islamic Religion Unissula Semarang. 2018-1919 Academic Year. Islamic education. Tarbiyah Department. Islamic Faculty of Religion. Sultan Agung Islamic University Semarang. Supervisor: Sarjuni, S.Ag., M.Hum. Soft skills are the most important human needs, including for PAI students who will later become educators. The formulation of the problems in this study are: 1). What soft skills should PAI students have in the Tarbiyah Department of Islamic Religion Unissula Semarang as prospective teachers, 2). How to develop soft skills of PAI students in the Tarbiyah Department of Islamic Religion Unissula Semarang, 3). How is the soft skill of PAI students in Tarbiyah Department of Islamic Religion Unissula Semarang. then the writing of this thesis aims to: 1). To find out what soft skills PAI students must have in the Tarbiyah Department of Islamic Religion Unissula Semarang as prospective teachers, 2). To illustrate the soft skill development of PAI students in the Tarbiyah Department of the Islamic Faculty of Unissula Semarang, 3). To illustrate the soft skills of PAI students in the Tarbiyah Department of Islamic Religion Unissula Semarang. This type of research is field research or qualitative research using qualitative approach. The population is Tarbiyah FAI lecturers and all active PAIf students totaling 520 students consisting of 4 generations (2014-2017). The sampling technique uses purposive sampling. Data collection techniques using interviews, observation, questionnaires, and documentation. Then the data is analyzed using a qualitative approach analysis. In this case, it passes through three steps of analysis, the three of which are made one meaning, not made per point, three of them are: What soft skills should PAI students have in the Tarbiyah Department of the Islamic Faculty Unissula Semarang as prospective teachers, How to develop student soft skills PAI in the Tarbiyah Department of the Islamic Faculty of Unissula Semarang, How is the soft skill of PAI students in the Tarbiyah Department of Islamic Religion Unissula Semarang. The results of this study indicate that "PAI soft skills development so far has been run based on what is planned by the authorities, namely lecturers, faculty and students in the faculty, but the results obtained are less than optimal because of the high apathy owned by students towards activities held by faculties and organizations related to the development of soft skills even though there are already rules in the SKK regarding the existence of rules that are obliged to take part in such activities, one reason is because they have not seen the real result of not complying with the rules apply ". Keywords: Development, Soft Skill, Students, Islamic Religious Education

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
Divisions: Fakultas Agama Islam
Fakultas Agama Islam > Tarbiyah (Pendidikan Agama Islam)
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 19 Nov 2019 06:52
Last Modified: 19 Nov 2019 06:52
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/13499

Actions (login required)

View Item View Item