PENINGKATAN KINERJA SDM MELALUI MOTIVASI KERJA, KESELAMATAN KERJA SERTA INSENTIF DENGAN VARIABEL KONTROL SEMANGAT KERJA PADA PT. KUSUMA WIJAYA CONSTRUCTION SEMARANG

Saputra, Dwi Abriyanto (2018) PENINGKATAN KINERJA SDM MELALUI MOTIVASI KERJA, KESELAMATAN KERJA SERTA INSENTIF DENGAN VARIABEL KONTROL SEMANGAT KERJA PADA PT. KUSUMA WIJAYA CONSTRUCTION SEMARANG. Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.

[img]
Preview
Image
PUBLIKASI.jpg

Download (102kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (750kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. DAFTAR ISI.pdf

Download (68kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (87kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. BAB I.pdf

Download (158kB) | Preview
[img] Text
5. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (279kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (175kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (351kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (75kB)
[img]
Preview
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (84kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis peninhgkatan kinerja Sumber daya manusia melalui motivasi , keselamatan kerja dan insentif dengan variable control semangat kerja pada PT Wijaya Kusuma Contruction. Adapun yang di jadikan populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT Wijaya Kusuma ContructionSemarang. Sample yang di gunakan sebanyak 80 orang dengan menggunakan teknik purposive sampling yang mana pengambilan sample mempertimbangkan karakteristik populasi yaitu para karyawan yang telah bekerja lebih dari 2 tahun. Dari hasil pengujian data dengan menggunakan SPSS diperoleh Motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja SDM, artinya apabila karyawan termotivasi untuk bekerja maka hal itu akan meningkatkan kinerja SDM. Keselamatan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja SDM, artinya Keselamatan kerja yang di berikan perusahaan sudah baik maka akan meningkatkan kinerja SDM. Insentif berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja SDM, artinya apabila insentif yang di berikan perusahaan sudah layak dan adil maka kinerja SDM akan meningkat. Semangat kerja sebagai moderasi terhadap motivasi,keselamatan kerja serta nsentif berpengaruh positif dan signifikan , artinya ketika motivasi, keselamatan kerja dan insentif di dorong dengan semangat kerja maka akan menikatkan kinerja SDM. Kata Kunci : Motivasi kerja, Keselamatan Kerja, Insentif dan Semangat kerja

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 05 Oct 2018 04:54
Last Modified: 05 Oct 2018 04:54
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/11156

Actions (login required)

View Item View Item