Bahtiar, Muhammad (2015) THE EFFECTIVENESS OF MOVIE MEDIA TO IMPROVE THE STUDENTS’ SPEAKING SKILL Year of 2014 / 2015. Undergraduate thesis, Fakultas Bahasa UNISSULA.
|
Text
A FINAL PROJECT_1abstrak.pdf Download (138kB) | Preview |
|
|
Text
A FINAL PROJECT_1cover.pdf Download (19kB) | Preview |
|
|
Text
A FINAL PROJECT_1daftar isi.pdf Download (141kB) | Preview |
Abstract
Bahtiar. Muhammad. 2014.The Effectiveness of Movie Media to Improve Students’ Speaking Skill Penelitianinibertujuan untuk mengkaji, bagaimana penggunaan “Media Film”, dapat meningkatkan skill berbicara siswa kelas 12 di MAN 2 Semarang pada tahun ajaran 2014/2015. Desain penelitian ini menggunakan obersevasi eksperimental, dan menggunakan metode pendekatan kuantitative. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas 12 di MAN 2 Semarang pada tahun ajaran 2014/2015. Dalam hal ini, dua grup yang telah terpilih dari keseluruhan populasi untuk dijadikan observasi adalah siswa kelas 12 IPA 1 yang mana terpilih sebagai grup eksperimen, dan siswa kelas 12 IPS 1 yang terpilih sebagai grup control. Dalam tahap pelaksanaan penelitian ini, telah dilakuka melalui 4 tahap langkah, yaitu try-out, pre-test, treatment, post-test, dan yang terakhir adalah pos-test. Pertama, try-out telah diberikan kepada kelas selain dari kelas grup yang terpilih sebelum langkah yang lain dilakukan. Kemudian, pre-test diberikan kepada kedua grup sebelum treatment dilakukan. Dan selanjutnya, post-test dilakukan di akhir penelitian ini, untuk mengetahui apakah ada peningkatan nilai yang signifikan atau tidak. Dalam menganalisa hasil olah data, peneliti menggunakan SPSS. Hasil T-test menunjukakkan bahwa nilai rata-rata grup eksperimental dan grup control ketika diadakannya pre-test adalah sama, yaitu 46.75. Setelah treatmen selesai dilakukan, peneliti memberikan post-test. Hasil nilai rata-rata dari grup eksperimen adalah 62.00, dan untuk grup contol adalah 57.00. Perhitungan T-Test menunjukkan bahwa perbedaannya cukup signifikan. Perhitungan ini telah didukung dengan hasil pre-test dan pos-test dalam grup eksperimen yang mana hasil pada independent t-test, t-value lebihbesardaripada t-table dapat diterima. Dari penjelasan diatas, dapat disimpulkan bahwa penggunakan metode film 1 dalam proses belajar-mengajar itu ada sisi pengaruhnya sebagai sumber yang bermanfaat. Selebihnya, metode ini memberikan jalan yang effektif bagi siswa untuk belajar bahasa Inggris dengan cepat, khususnya dalam peningkatan skill berbicara mereka, itu karena metode film ini memberikan siswa kegiatan kelas yang lebih menarik daripada menggunakan metode konvensional melihat adanya perbedaan gaya belajar mereka.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > PE English P Language and Literature > PR English literature |
Divisions: | Fakultas Bahasa dan Ilmu Komunikasi Fakultas Bahasa dan Ilmu Komunikasi > Pendidikan Bahasa Inggris |
Depositing User: | Pustakawan 1 UNISSULA |
Date Deposited: | 26 Aug 2015 04:01 |
Last Modified: | 26 Aug 2015 04:01 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/940 |
Actions (login required)
View Item |