ANALISIS STRATEGI PENANGANAN PEMBIAYAAN BERMASALAH PADA PRODUK PEMBIAYAAN MUDHARABAH DI KSPPS FOSILATAMA BANYUMANIK

Anggraini, Linda Budi (2017) ANALISIS STRATEGI PENANGANAN PEMBIAYAAN BERMASALAH PADA PRODUK PEMBIAYAAN MUDHARABAH DI KSPPS FOSILATAMA BANYUMANIK. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (568kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (87kB) | Preview
[img]
Preview
Image
PUBLIKASI.jpg

Download (521kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (92kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (153kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (273kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (233kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (7kB) | Preview

Abstract

Tugas akhir ini bertujuan untuk menggambarkan, memahami strategi, prinsip, dan prosedur pembiayaan bermasalah khususnya pembiayaan mudharabah di KSPPS Fosiatama. PSAK 105 mendefinisikan mudharabah sebagai akad kerjasama usaha antar dua pihak, dimana pihak pertama (pemilik dana/shahibul maal) menyediakan seluruh dana. Sedangkan pihak kedua (pengelola dana/mudharib) bertindak selaku pengelola, dan keuntungan dibagi diantara mereka sesuai kesepakatan. Sedangkan kerugian finansial hanya ditanggung oleh pemilik dana.Strategi penanganan pembiayaan bermasalah pada KSPPS Fosilatama telah sesuai dengan SOP yang berlaku saat ini di KSPPS Fosilatama itu sendiri. Pembiayaan bermasalah terjadi karena 2 faktor yaitu : Internal dan eksternal, internal berasal dari pihak KSPPS dan eksternal berasal dari anggota. Data yang digunakaan untuk penulisan tugas akhir ini diperoleh dari pengamatan dan wawancara langsung dengan pihak KSPPS yang kemudian dianalisis oleh penulis untuk memperoleh gambaran riil yang terjadi di KSPPS Fosilatama tersebut. Jenis data penelitian dalam penulisan tugas akhir ini menggunakan penelitian kualitatif. ada banyak produk-produk yang ditawarkan oleh koperasi tersebut salah satunya pembiayaan mudharabah adapun kalanya ada kelemahan yang terjadi yaitu pembiayaan macet atau kurang lancar, supaya tidak terjadi masalah tersebut anggota harus mematuhi prosedur ataupun syarat-syarat yang sudah diterapkan oleh koperasi supaya proses tersebut bisa berjalan dengan lancar. Hasil pengamatan dan wawancara tersebut menunjukkan bahwa dalam penanganan pembiayaan mudharabah KSPPS Fosilatama telah menggunakan strategi sebagai berikut, yaitu : rescheduling, reconditioning, restructuring. Kata kunci : Strategi Penanganan pembiayaan bermasalah

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi (D3)
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 24 Nov 2017 02:36
Last Modified: 24 Nov 2017 02:36
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/7892

Actions (login required)

View Item View Item