PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN, PENGETAHUAN PERPAJAKAN DAN PERSEPSI TENTANG MANFAAT PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN DALAM MELAKSANAKAN PP NOMOR 46 TAHUN 2013(STUDI KASUS DI KPP PRATAMA SEMARANG TENGAH SATU)

Hidayat, Candra Armi (2016) PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN, PENGETAHUAN PERPAJAKAN DAN PERSEPSI TENTANG MANFAAT PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN DALAM MELAKSANAKAN PP NOMOR 46 TAHUN 2013(STUDI KASUS DI KPP PRATAMA SEMARANG TENGAH SATU). Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (109kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (272kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (428kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (585kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (100kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (124kB) | Preview

Abstract

Persepsi tentang kemudahan, pengetahuan perpajakan dan persepsi tentang manfaat perpajakan merupakan respon yang diberikan wajib pajak terhadap peraturan yang dibuat oleh pemerintah. Pemerintah melalui PP Nomor 46 Tahun 2013 telah memberikan peraturan yang jelas dan sederhana tentang pelaksanaan kewajiban perpajakan sektor usaha mikro, kecil dan menengah. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh persepsi kemudahan, pengetahuan perpajakan dan persepsi tentang manfaat perpajakan terhadap kepatuhan dalam melaksanakan PP Nomor 46 Tahun 2013. Populasi penelitianini adalahWajib Pajak yang terdaftar di wilayah KPP Pratama Semarang Tengah Satu yang telah memenuhi persyaratan subyektif dan obyektif sebagai wajib pajak yang termasuk kriteria usaha mikro kecil dan menengah.Penentuansampel dipilihdenganmetodeconveniencesampling.Jenisdatayangdigunakanadalahdatakuantitatif danmerupakandata primer. Analisis data menggunakan metode regresi linear berganda dengan bantuanprogramSPSS(StatisticalProductandServiceSolution)21. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa baik secara parsial maupun secarasimultanpengaruh persepsi kemudahan, pengetahuan perpajakan dan persepsi tentang manfaat perpajakan berpengaruh positifdan signifikanterhadapkepatuhan wajib pajak dalam melaksanakan PP Nomor 46 Tahun 2013diKPP Pratama Semarang Tengah Satu. Katakunci:persepsi tentang kemudahan, pengetahuan perpajakan, persepsi manfaat perpajakan, kepatuhan, PP Nomor 46 Tahun 2013.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 25 Nov 2016 01:54
Last Modified: 25 Nov 2016 01:54
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/5931

Actions (login required)

View Item View Item