ANALISA PERBAIKAN DAN UNJUK KERJA UNIT SCREEN WASH PUMP DENGAN PENDEKATAN LEAN TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE DI PT. UBJOM PLTU REMBANG

Putro, Aditya Tri Anggoro (2021) ANALISA PERBAIKAN DAN UNJUK KERJA UNIT SCREEN WASH PUMP DENGAN PENDEKATAN LEAN TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE DI PT. UBJOM PLTU REMBANG. Undergraduate thesis, Universitas Sultan Agung.

[img] Text
publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (55kB)
[img] Text
31601400996_fullpdf.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kebutuhan energi listrik yang semakin meningkat, mendorong pemerintah untuk meningkatkan produksi tenaga listrik di Indonesia. Masalah yang terjadi adalah terjadinya kegagalan proses pada unit circulating water pump dimana tiap tahun mengalami kenaikan lama waktu kegagalannya. Tujuan Penelitian ini untuk mengidentifikasi perbaikan dan unjuk kerja unit screen wash pump serta memberikan usulan perbaikan dari parameter kinerja yang masih rendah. Metode yang digunakan adalah Total Productive Maintenance dengan pendekatan Lean. Kinerja SWP dengan menggunakan OEE pada periode 2018 – 2021 tingkat availability 82,84%, kemudian nilai performance rate diangka 97,09% serta untuk quality rate diangka 100%. Sehingga nilai OEE pada periode 2018 sampai 2021 diangka 80,43% serta losses terbesar dan dapat dilakukan tindakan perbaikan terkait availability yang. Pada Current Maintenance Value Stream Mapping didapatkan nilai efisiensi perbaikan sebesar 7,05% dengan aktivitas yang tidak memiliki nilai tambah 2.896,00 dengan presentase 92,95%. Kemudian berdasarkan mapping kegiatan penggantian dapat dilihat dengan waktu paling lama dalah kegiatan menunggu tool atau spare part sebesar 2.880 menit. Hal ini yang harus dilakukan tindakan perbaikan. Rekomendasi tindakan perbaikan adalah dengan melaukan penambahan backup sealing SWP untuk mengcover waktu kerusakan sehingga masih tetap running. Kemudian untuk diaktivas perbaikan dengan melakukan manajemen spare part sehingga pada saat waktu terjadi kerusakan spare part ready dan hanya plug and play. Kata Kunci: PLTU, Lean, OEE, TPM, MVSM

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Industri
Fakultas Teknologi Industri > Teknik Industri
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 12 Jul 2022 01:29
Last Modified: 12 Jul 2022 01:29
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/24073

Actions (login required)

View Item View Item