EFEK PEMBERIAN GEL EKSTRAK GANGGANG COKELAT (Sargassum Sp.) TERHADAP KADAR ALKALINE PHOSPHATASE CAIRAN SULKUS GINGIVA PADA TIKUS PERIODONTITIS

Muhammad, Faruq Abdurrohman (2021) EFEK PEMBERIAN GEL EKSTRAK GANGGANG COKELAT (Sargassum Sp.) TERHADAP KADAR ALKALINE PHOSPHATASE CAIRAN SULKUS GINGIVA PADA TIKUS PERIODONTITIS. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
COVER.pdf

Download (988kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (227kB)
[img] Text
PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (371kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (542kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (543kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (532kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (401kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (566kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (223kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (457kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (497kB)

Abstract

Periodontitis adalah reaksi inflamasi pada jaringan periodontal yang ditandai dengan meningkatnya sel-sel inflamasi ke daerah periodontal termasuk Alkaline Phosphatase. Alkaline Phosphate (ALP) merupakan bio marker penyakit periodontal karena kadarnya yang meningkat pada kasus periodontitis, Penelitian ini telah dilakukan terapi periodontitis menggunakan bahan herbal berupa gel ekstrak Ganggang coklat (Sargassum sp) yang diantaranya mengandung tannin dan flavonoid yang bersifat anti-inflamasi dan anti-bakteri yang dapat menurunkan kadar alkaline phosphatase dalam cairan sulkus gingiva pada tikus periodontitis. Penelitian ini berjenis penelitian experimental Pretest posttest only control group design. Sampel penelitian berjumlah 36 ekor tikus wistar jantan yang di induksi bakteri phorpyromonas gingivalis pada bagian gingiva. Tikus dibagi menjadi dua kelompok (n=18) yaitu pemberian metronidazole dan ekstrak ganggang coklat. Pengambilan sampel cairan sulkus gingiva (CSG) dan pengukuran kadar ALP menggunakan spektofotometer UV/Vis dilakukan dua kali yaitu sebelum diaplikasikan bahan dan setelah diaplikasikan bahan. Analisis data menggunakan software SPSS ver. 23 Penelitian ini menunjukan penurunan kadar ALP setelah diberi perlakuan metronidazole dan gel ekstrak ganggang cokelat 75%, jumlah kadar ALP normal dalam referensi adalah 53-57 U/L dan meningkat ketika terjadi inflamasi menjadi 82-83 U/L kemudian didapatkan perbedaan yang signifikan rata-rata penurunan kadar ALP dari pre test ke post test masing-masing kelompok menjadi 39-41 U/L, dan terdapat hubungan yang signifikan antara pemberian ekstrak ganggang coklat dengan penurunan kadar ALP (P<0.05). Pemberian ekstrak gel ganggang coklat (Sargassum sp) berefek terhadap penurunan kadar alkaline phosphatase dalam cairan sulkus gingiva pada tikus periodontitis. Kata kunci : periodontitis, alkaline phosphatase, sargassum sp

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Fakultas Kedokteran Gigi
Fakultas Kedokteran Gigi > Pendidikan Dokter Gigi
Depositing User: Pustakawan 4 UNISSULA
Date Deposited: 07 Jan 2022 06:41
Last Modified: 07 Jan 2022 06:41
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/20882

Actions (login required)

View Item View Item