MAHARSI, CHIENDO YURINDA (2019) PENGARUH PENGGUNAAN KRIM EKSTRAK KULIT BUAH MANGGIS (Garcinia mangostana Linn) TERHADAP JUMLAH PIGMEN MELANIN PADA TIKUS YANG DIPAPAR SINAR UVB. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.
Text
Cover.pdf Download (2MB) |
|
Text
Daftarisi.pdf Download (2MB) |
|
Text
pernyataan_publikasi.pdf Download (109kB) |
|
Text
Abstrak.pdf Download (92kB) |
|
Text
babI.pdf Download (2MB) |
|
Text
babII.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text
babIII.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text
babV.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text
babIV.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text
daftar_pustaka.pdf Download (2MB) |
|
Text
lampiran.pdf Download (2MB) |
Abstract
Paparan sinar ultra violet (UV) matahari pada kulit dapat menyebabkan berbagai perubahan akut diantaranya pigmentasi yang dapat berefek pada aging dan keganasan seperti kanker kulit. Proteksi atas efek paparan UV diperlukan salah satunya yang bersumber dari kulit buah manggis (Garcinia mangotana L.). Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh penggunaan krim ekstrak kulit buah manggis terhadap jumlah pigmen melanin pada tikus yang dipapar UVB. Penelitian eksperimental dengan post test only control group design. Subjek penelitian 24 ekor tikus putih jantan wistar. Tikus dibagi 4 kelompok secara random. Krim diberikan setiap hari sebelum paparan UVB dalam dosis tunggal 3 MED selama 24 menit/hari selama 4 minggu. Jumlah pigmen melanin dihitung dengan CX21 image J berikutnya dianalisis dengan uji Kruskal Wallis dan Mann Whitney. Jumlah pigmen melanin di kelompok KI sebesar 2,2 ± 1,8 sel, kelompok KII sebesar 9,40 ± 4,5 sel, kelompok KIII sebesar 5,4 ± 4,1 sel dan kelompok KIV sebesar 1,8 ± 1,3 sel. Uji Kruskal Wallis diperoleh nilai p<0,05; terdapat perbedaan jumlah pigmen melanin antar keempat kelompok. Uji Mann Whitney menunjukkan perbedaan jumlah pigmen melanin antara KI dengan KII, KII dengan KIV, dan KIII dengan KIV (p<0,05). Kesimpulan: krim ekstrak kulit buah manggis berpengaruh menurunkan jumlah pigmen melanin pada tikus yang dipapar UVB. Kata kunci: Krim Ekstrak Kulit Buah Manggis, Pigmen Melanin, UVB.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Fakultas Kedokteran Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter dan Program Profesi Dokter |
Depositing User: | Pustakawan Reviewer UNISSULA |
Date Deposited: | 07 Jan 2020 06:03 |
Last Modified: | 07 Jan 2020 06:03 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/14414 |
Actions (login required)
View Item |