Chusna, Anisa Ul (2018) STRATEGI COMMUNITY RELATIONS PT HOLCIM INDONESIA TBK (PABRIK CILACAP) DALAM MELAKUKAN PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR). Undergraduate thesis, Fakultas Bahasa dan Ilmu Komunikasi.
|
Text
Abstrak.pdf Download (642kB) | Preview |
|
|
Text
BabI.pdf Download (369kB) | Preview |
|
Text
BabII.pdf Restricted to Registered users only Download (197kB) |
||
Text
BabIII.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
||
Text
BabIV.pdf Restricted to Registered users only Download (271kB) |
||
Text
BabV.pdf Restricted to Registered users only Download (75kB) |
||
|
Text
Cover.pdf Download (849kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar_pustaka.pdf Download (11kB) | Preview |
|
|
Text
Daftarisi.pdf Download (110kB) | Preview |
|
|
Text
Lampiran.pdf Download (573kB) | Preview |
|
|
Text
Pernyataan_publikasi.pdf Download (359kB) | Preview |
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini yaitu berdirinya PT Holcim Indonesia Tbk (Pabrik Cilacap) di lingkungan masyarakat, menjadikannya untuk melakukan pemeliharaan terhadap hubungan komunitas. Upaya yang dilakukan untuk pemeliharaan hubungan komunitas yaitu dengan melaksanakan program corporate social responsibility (CSR). Program CSR juga merupakan tanggung jawab sosial perusahaan yang harus dijalankan. Dalam menjalankan aktivitas perusahaan, dukungan para pemangku kepentingan atau stakeholder serta masyarakat dan izin untuk beroperasi di lingkungan masyarakat, merupakan aspek yang mempengaruhi untuk kelancaran kegiatan operasional perusahaan dann pencapaian tujuan dalam pelaksanaan program CSR tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi community relations PT Holcim Indonesia Tbk (Pabrik Cilacap) dalam melakukan program corporate social responsibility (CSR). Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik wawancara mendalam dan studi pustaka. Subjek dalam penelitian ini adalah dua informan, yaitu satu dari perusahaan dan satu lainnya masyarakat yang tinggal di ring 1, daerah Karangtalun, Cilacap Utara. Dalam penelitian ini menggunakan model two-way symmetric dan teori three bottom lines. Kesimpulan dari penelitian ini adalah PT Holcim Indonesia Tbk (Pabrik Cilacap) menerapkan strategi three bottom line atau 3P (People, Planet, Profit) dalam melakukan program CSR. Hasil dari penelitian ini adalah melakukan pemetaan sosial, forum komunikasi masyarakat (FKM) untuk mendapatkan informasi dan isu yang dialami masyarakat guna menjadi landasan dalam melakukan progam CSR serta melakukan komunikasi dan dialog dengan pihak Holcim dalam melaksanakan program CSR tetapi memiliki kendala waktu untuk bertemu secara langsung. Keterbatasan dalam penelitian ini adalah peneliti hanya menentukan satu lokasi yaitu masyarakat terdekat dengan Holcim. Penelitian selanjutnya diharapkan untuk menetukan lokasi lebih jauh dari Holcim. Kata Kunci : Community relations, Corporate Social Responsibility (CSR), Strategi Community Relations
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Komunikasi > Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Pustakawan 1 UNISSULA |
Date Deposited: | 30 Apr 2019 01:52 |
Last Modified: | 30 Apr 2019 01:52 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/12433 |
Actions (login required)
View Item |