PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL CARE, AKUNTABILITAS DAN INTEGRITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT

Zulkarnaen, Fadel (2017) PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL CARE, AKUNTABILITAS DAN INTEGRITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT. Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi UNISSULA.

[img]
Preview
Image
Pernyataan Publikasi.jpg

Download (907kB) | Preview
[img]
Preview
Text
File 1_COVER.pdf

Download (762kB) | Preview
[img]
Preview
Text
File 2_ABSTRAK.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
File 3_DAFTAR ISI.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
File 4_BAB I.pdf

Download (141kB) | Preview
[img] Text
File 5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (201kB)
[img] Text
File 6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB)
[img] Text
File 7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB)
[img] Text
File 8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (100kB)
[img]
Preview
Text
File 9_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (87kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh independensi, pengalaman, due professional care, akuntabilitas dan integritas terhadap kualitas audit. Tehnik analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah regresi linier berganda. Populasi dan sempel pada penelitian ini mencakup auditor yang bekerja di KAP (Kantor Akuntan Publik) di wilayah kota semarang. Penggambilan sempel pada penelitian ini menggunakan metode kuesioner, yaitu sejumlah pertanyaan tertulis yang digunakan dlam arti laporan tentang hal-hal yang dia ketahui sehingga sempel pada penelitian ini berjumlah 60 auditor dari 4 KAP (Kantor Akuntan Publik). Hasil penelitian menunjukan bahwa indpendensi berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap kualitas audit, pengalaman berpengaruh positif signifikan terhadap kualitas audit, due professional care berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap kualitas audit, akuntabilitas berpengaruh positif signifikan, dan integritas berpengaruh positif terhadap kualitas audit. Kata Kunci : Independensi, Pengalaman, Due professional care, Akuntabilitas, Integritas, kualitas audit

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 05 Jan 2018 01:48
Last Modified: 05 Jan 2018 01:48
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/9023

Actions (login required)

View Item View Item