Astutik, Puji (2017) PENINGKATAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE BERBANTUAN MEDIA GAMBAR DI KELAS V SDN SIDIGEDE 03. Undergraduate thesis, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNISSULA.
|
Text
2.ABSTRAK.pdf Download (93kB) | Preview |
|
|
Text
3.DAFTAR ISI.pdf Download (103kB) | Preview |
|
|
Text
PUBLIKASI_1.pdf Download (310kB) | Preview |
|
|
Text
1.COVER.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
4.BAB I.pdf Download (185kB) | Preview |
|
Text
5.BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (353kB) |
||
Text
8.BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (95kB) |
||
Text
6.BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (348kB) |
||
|
Text
9.DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (95kB) | Preview |
|
Text
7.BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (455kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah: untukPeningkatan Motivasi Siswa Dan Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS Melalui Model Pembelajaran Kooperatif TipeThink Pair Share Di Kelas V SD Sidigede 03 kecamatan Welahan, Jepara. Bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas terdiri dari 2 siklus, tiap siklus terdiri dari empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Sebagai subyek penelitian adalah siswa kelas V SD SD Sidigede 03 kecamatan Welahan yang berjumlah 29 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, angket, dokumentasi dan tes. Adanya peningkatan cinta tanah air siswa yang ditunjukkan dengan peningkatan aspek minat belajar siswa dalam setiap siklusnya. Pada siklus I diperoleh rata-rata 66 dengan kriteria motivasi siwa baik. Pada siklus II diperoleh rata-rata 86,09 dengan kriteria motivasi siwa sangat baik. Adanya peningkatan prestasi belajar siswa yang ditunjukkan dengan peningkatan nilai belajar dari siklus I ke Siklus II. Pada siklus I dengan persentase ketuntasan klasikal 52%. Pada siklus II dengan persentase ketuntasan 90%. Berdasarkan hasil penelitian diatas maka dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran think pair share dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar belajar siswa kelas V SD SD Sidigede 03 kecamatan Welahan. Kata kunci : motivasi, prestasi belajar, model pembelaran think pair share
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Pustakawan Reviewer UNISSULA |
Date Deposited: | 24 Nov 2017 02:43 |
Last Modified: | 24 Nov 2017 02:43 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/7965 |
Actions (login required)
View Item |