HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA PERAWAT DENGAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG

Ramadhan, Rochmad (2017) HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA PERAWAT DENGAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG. Undergraduate thesis, Fakultas Ilmu Keperawatan UNISSULA.

[img]
Preview
Text
2. Abstrak.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. Daftar isi.pdf

Download (16kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. BAB I.pdf

Download (27kB) | Preview
[img] Text
5. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (73kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (88kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (28kB)
[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
9. BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (43kB)
[img]
Preview
Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (30kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUBLIKASI_1.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Latar Belakang : Mutu pelayanan kesehatan Rumah Sakit dapat dinilai melalui pendokumentasian asuhan keperawatan. Kepuasan kerja menjadi salah satu faktor yang memengaruhi kinerja perawat dalam pendokumentasian asuhan keperawatan. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi adakah hubungan antara kepuasan kerja perawat dengan pendokumentasian asuhan keperawatan di RSI Sultan Agung Semarang. Metode : Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi. Jumlah responden 65 perawat tetap dengan teknik total sampling. Data yang diperoleh diolah menggunakan uji Spearman. Hasil : Penelitian menunjukkan bahwa 89,2% responden berusia 26-35 tahun, 72,3% responden berjenis kelamin perempuan, 87,7% responden berpendidikan D3 Keperawatan, 47,7% responden dengan lama kerja 1-5 tahun, 84,6% responden merasa puas dalam bekerja dan 75,4% responden melakukan pendokumentasian asuhan keperawatan dengan baik. Kesimpulan : Terdapat hubungan yang signifikan antara kepuasan kerja perawat dengan pendokumentasian asuhan keperawatan di RSI Sultan Agung Semarang dengan nilai p value 0,043 (p value <0,05). Kata kunci : Kepuasan kerja perawat, dokumentasi asuhan keperawatan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Keperawatan
Fakultas Ilmu Keperawatan > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Pustakawan Reviewer UNISSULA
Date Deposited: 25 Jul 2017 05:33
Last Modified: 25 Jul 2017 05:33
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/7333

Actions (login required)

View Item View Item