HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KREATIVITAS VERBAL PADA SISWA SMP 4 ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG

RIKY, RIKY (2015) HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KREATIVITAS VERBAL PADA SISWA SMP 4 ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG. Undergraduate thesis, Fakultas Ilmu Keperawatan UNISSULA.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (170kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (141kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (143kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (222kB) | Preview

Abstract

LatarBelakang : Kreativitas Verbal adalah kemampuan untuk melihat sesuatu dalam persepsi baru sehingga menghasilkan sesuatu yang belum pernah ada sebelumnya atau untuk melihat permasalahan yang tidak mampu ditemukan atau disadari oleh orang lain dan menemukan solusi baru dan tidak biasa..seseorang yang memilki kreatvitas verbal yang baik makatingkat kepercayaandiri juga baik.. Tujuan penelitian ini adalahmengetahui hubungan antara tingkat kepercayaan diri dengan kreativitas verbal siswa smp 4 sultan agung semarang Metode : Jenis penelitian ini adalah cause-effect dengan desain deskriptif korelasi. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner. Jumlah responden sebanyak 106 responden dengan tehnik Stratified Random Sampling. Data yang diperoleh diolah secara statistic dengan menggunakan uji Gamma. Hasil : Berdasarkan hasil penelitian sebagian besar responden berusia 13 tahun sebanyak 54 responden (50,5%), dengan karakteristik jenis kelamin sebagian besar responden berjenis kelamin laki laki sebanyak 61 responden (57,0%), Sebagian besarmempunyai tingkat kepercayaan diri baik sebanyak 65 responden (61,3%), dan sebagian besar kreativitas verbal mempunyai kreativitas verbal yang cukup kreatif sebanyak 50 reponden (46,7%). Hasil uji Gamma yaitu nilai p = 0,235 (p< 0,05). Simpulan : Tidak ada hubungan antara tingkat kepercayaan diri dengan kreativitas verbal siswasmp 4 sultan agung semarang p = 0,235 (p> 0,05). Kata Kunci : Kreativitas Verbal, Kepercayaandiri

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Keperawatan
Fakultas Ilmu Keperawatan > Keperawatan
Depositing User: Users 725 not found.
Date Deposited: 19 Feb 2016 07:29
Last Modified: 19 Feb 2016 07:29
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/3559

Actions (login required)

View Item View Item