STUDI KASUS PENURUNAN TANAH (SETTLEMENT),TEKANAN EXCESS POREWATER, GERAKAN LATERAL DAN DEFORMASI TANAH PADA METODE PERBAIKAN TANAH LUNAK DENGAN PVD (PREFABRICATED VERTICAL DRAIN)

Afif, Ahmad Kholis and Syofyan, Mohammad Fan (2015) STUDI KASUS PENURUNAN TANAH (SETTLEMENT),TEKANAN EXCESS POREWATER, GERAKAN LATERAL DAN DEFORMASI TANAH PADA METODE PERBAIKAN TANAH LUNAK DENGAN PVD (PREFABRICATED VERTICAL DRAIN). Undergraduate thesis, Fakultas Teknik UNISSULA.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (46kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (108kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (15kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (113kB) | Preview

Abstract

Dalam perencanaan pekerjaan jalan maupun konstruksi lainnya, sering di jumpai kondisi tanah dasar yang kurang baik atau tanah lunak. maka perlu dilakukan perbaikan tanah khususnya yang berkaitan dengan tanah lunak. Kekuatan dan keawetan konstruksi perkerasan jalan sangat ditentukan oleh sifat-sifat daya dukung tanah dasar. Tanah dasar akan mengalami penurunan (settlement) akibat beban-beban diatasnya. Salah satu contoh permasalahan tanah lunak (soft soil) terjadi pada Proyek Pembangunan Tol Pejagan – Pemalang, Brebes, Jawa Tengah. Untuk mengatasi permasalahan tanah lunak / mempercepat penurunan tanah tersebut dilakukan konsolidasi dengan menggunakan PVD (Prefabricated Vertical Drain). Jarak antar PVD di proyek tersebut 1,25 m dan menggunakan pola Segitiga. Dilakukan analisa pemodelan konsolidasi dengan PVD melalui program Plaxis v.82 serta pengamatan alat geoteknik (piezometer & inclinometer) pada lokasi Studi sebagai bentuk uji perbandingan analisa hasil dengan menggunakan software plaxis dan analisa secara manual dengan pendekatan Rumus Mayerhoff dengan waktu penurunan selama 23,51 tahun . Hasil analisa secara manual diketahui besar penurunan sebesar 2,78 m. Sedangkan analisa progam Plaxis sebesar 2,69 m. Serta analisa deformasi lateral tanah dengan software Plaxis v 8.2 penimbunan di STA 287+550 terjadi perubahan deformasi lateral yang cukup besar pada penimbunan 5,5 m yaitu sebesar 2,32E-02 m . Adanya perbedaan besar penurunan yang terjadi disebabkan adanya perhitungan hanya dilakukan pada koordinat sumbu “x dan y” saja dan adanya parameter input yang kurang sesuai dengan keadaan di lapangan yakni parameter modulus elastisitas (E) dan poisson ratio (μ) karena t� ��� � � � �� � � �� � •� � n di laboratorium . Kata kunci: Tanah lunak, Konsolidasi, PVD , Deformasi Lateral, Pemodelan numerik, Plaxis v 82

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 19 Feb 2016 07:23
Last Modified: 19 Feb 2016 07:23
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/3440

Actions (login required)

View Item View Item