ALAT PEMANTAU VOLUME INFUS MENGGUNAKAN LOAD CELL BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT)

SANJOYO, AGUSTINUS LUKITO (2024) ALAT PEMANTAU VOLUME INFUS MENGGUNAKAN LOAD CELL BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT). Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung Semarang.

[img] Text
Teknik Elektro_30602200084_fullpdf.pdf

Download (4MB)
[img] Text
Teknik Elektro_30602200084_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (313kB)

Abstract

Sistem pemantauan dan kontrol infus hingga saat ini belum banyak ditemukan di rumah sakit ataupun institusi kesehatan lain. Namun pada penelitian ini bisa membantu perawat dalam menjalankan tugasnya untuk memantau kondisi cairan infus. Skripsi ini membahas tentang perancangan sistem pemantauan yang dapat memantau kondisi cairan infus secara waktu nyata dan kontrol laju kecepatan tetes infus menggunakan smartphone dengan aplikasi tambahan MIT APP Inventor. Sistem ini bekerja mengatur tetesan infus per menit dan memberikan peringatan berupa alarm ketika kondisi cairan infus habis. Hasil pengujian yang didapatkan perancangan dan aplikasi sistem pemantauan dan kontrol telah berhasil dirancang dan bekerja seusai dengan rencana penelitiandan hasil faktor tetes yang di hasilkan memiliki perbedaan tetes 29, 30, 31 dan 32 hal ini bisa dipengaruhi oleh putaran pengatur tetes kecepatan tidak tepat pada titik yang seharusnya. Berdasarkan hasil pengujian pada tabel 4.2, 4.3, 4.4, dan 4.5 dapat diperoleh akurasi kurang lebih 99% dan deviasi rata-rata kurang lebih 0,55 hingga 0,77. Kata kunci : Pemantauan, Kontrol, Infus, Aplikasi, Smartphone.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Industri
Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 30 May 2024 07:51
Last Modified: 30 May 2024 07:51
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/34091

Actions (login required)

View Item View Item