PENGARUH LITERASI KEUANGAN, KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, FINANSIAL CAPITAL DAN MINAT MENGGUNAKAN E-COMMERCE TERHADAP KINERJA UKM DI SEMARANG BARAT

wulandari, Menik (2023) PENGARUH LITERASI KEUANGAN, KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, FINANSIAL CAPITAL DAN MINAT MENGGUNAKAN E-COMMERCE TERHADAP KINERJA UKM DI SEMARANG BARAT. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Akuntansi_31401900231_fullpdf.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Akuntansi_31401900231_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (505kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh literasi keuangan, kompetensi sumber daya manusia, finansial capital dan minat menggunakan e-commerce terhadap kinerja UKM di Semarang Barat dengan menggunakan teori balanced scorecard. Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja UKM itu sendiri sangatlah penting dalam meningkatkan UKM di Semarang Barat. Kinerja UKM dapat dipengaruhi beberapa factor antara lain literasi keuangan, kompetensi sumber daya manusia, finansial capital,dan minta menggunakan e-commerce. Diera Globalisasi ,persaingan yang ketat menuntut untuk para UKM mengikutin perkembangan jaman ini agar dapat bertahan. Sampel dipilih menggunakan penyebaran kuisioner ke UKM yang tercatat di Dinas Koperasi, Perindustrian dan Pedagangan Kota Semarang khususnya diwilayah Semarang Barat. Analisis regresi linier berganda digunakan untuk menguji hipotesis yang diajukan. Kata kunci : literasi keuangan, kompetensi sumber daya manusia, finansial capital e-commerce, kinerja UKM

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Pustakawan 4 UNISSULA
Date Deposited: 18 Oct 2023 03:09
Last Modified: 18 Oct 2023 03:09
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/31962

Actions (login required)

View Item View Item