PENGARUH PEMBERIAN TERAPI KOMUNIKASI ASERTIF TERHADAP PASIEN PERILAKU KEKERASAN DI RSJD Dr. AMINO GONDOHUTOMO PROVINSI JAWA TENGAH

Saputra, Adhitya (2015) PENGARUH PEMBERIAN TERAPI KOMUNIKASI ASERTIF TERHADAP PASIEN PERILAKU KEKERASAN DI RSJD Dr. AMINO GONDOHUTOMO PROVINSI JAWA TENGAH. Undergraduate thesis, Fakultas Ilmu Keperawatan UNISSULA.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI ADHITYA SAPUTRA_Abstrak.pdf

Download (107kB) | Preview
[img]
Preview
Text
SKRIPSI ADHITYA SAPUTRA_Cover.pdf

Download (161kB) | Preview
[img]
Preview
Text
SKRIPSI ADHITYA SAPUTRA_Daftar Isi.pdf

Download (217kB) | Preview

Abstract

PENGARUH PEMBERIAN TERAPI KOMUNIKASI ASERTIF TERHADAP PASIEN PERILAKU KEKERASAN DI RSJD Dr. AMINO GONDOHUTOMO PRIVINSI JAWA TENGAH 60 hal + 15tabel + xviii Latar Belakang :Perilaku kekerasanmerupakansalahsaturesponterhadap stressor yang dihadapiolehseseorang, yang ditunjukkandenganperilakuaktualmelakukankekerasan, baikpadadirisendiri, orang lain maupunlingkungan, secara verbal maupun non verbal. Penelitian ini bertujuanuntukmengetahuipengaruhpemberianterapikomunikasiasertifterhadappasienperilakukekerasan. Metode:PenelitianinimerupakanjenispenelitiankuantitatifmenggunakanmetodePraEksperimentaldenganpendekatanone group Pra-Post Test Design. Pengumpulan data menggunakankuesioner.Jumlahresponden 35 orang,dengan menggunakan teknikpurposive sampling dan dengan ujiwilcoxon. Hasil : Sebelumdiberikanterapikomunikasiasertif,perilakukekerasanpadatingkatsedangberjumlah 18 respondenatau 51,4%, tingkat beratsebanyak 12 respondenatau 34,3% dan tingkat ringansebanyak 5 respondenatau 8,6% darijumlahkeseluruhanresponden. Sesudahdiberikanterapikomunikasiasertif, perilakukekerasanpadatingkatringanberjumlah 18 respondenatau 51,4%, tingkat sedangsebanyak 14 respondenatau 40,0% dan tingkat beratsebanyak 3 respondenatau 8,6% darijumlahkeseluruhanresponden.Hasilujiwilcoxonmenunjukkan, p-value = 0.000 < 0.05. Simpulan :Adapengaruhpemberianterapikomunikasiasertifterhadappasienperilakukekerasan di RumahSakitJiwa Daerah dr. Amino GondohutomoProvinsiJawa Tengah dengannilaisignifikan, p-value = 0.000 < 0.05. Kata kunci :KomunikasiAsertif, PasienPerilakuKekerasan DaftarPustaka : 34 (1995-2014)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Keperawatan
Fakultas Ilmu Keperawatan > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 10 Aug 2015 04:04
Last Modified: 10 Aug 2015 04:04
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/305

Actions (login required)

View Item View Item