Rusydi, M. (2023) PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, TAX PLANNING, DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Sektor Pertambangan dan Sektor Manufaktur di BEI Periode 2018-2020). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG.
Text
Akuntansi_31401800229_fullpdf.pdf Download (2MB) |
|
Text
Akuntansi_31401800229_pernyataan_publikasi.pdf Restricted to Registered users only Download (46kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur modal, ukuran perusahaan , tax planning dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Nilai perusahaan sangat penting dalam tingkat kesuksesan perusahaan. Meningkatkan nilai perusahaan adalah pencapaian sesuai dengan tujuan awal pemegang saham, sehingga dengan meningkatnya nilai perusahaan, kesejahteraan pemegang saham juga meningkat sehingga investor akan berinvestasi lebih banyak. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor pertambangan dan sektor manufaktur yang terdaftar di BEI selama periode 2018-2020. Sampel yang dipilih dengan menggunakan metode purposive sampling pada laporan keuangan tahunan yang diterbitkan oleh BEI. Analisis regresi berganda (OLS) digunakan untuk menguji hipotesis yang diajukan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa struktur modal dan profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, sedangkan ukuran perusahaan dan tax planning tidak berpengaruh terhadap nilai peerusahaan. Kata Kunci : struktur modal, ukuran perusahaan, tax planning, profitabilitas, nilai perusahaan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Pustakawan 3 UNISSULA |
Date Deposited: | 17 Jul 2023 07:46 |
Last Modified: | 17 Jul 2023 07:46 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/29755 |
Actions (login required)
View Item |