Promosi Layanan Marketing and Social Media Management Berbasis Pemasaran Holistik Pada Azura Labs

RAHMAH, ARIN MIFTAHUR (2022) Promosi Layanan Marketing and Social Media Management Berbasis Pemasaran Holistik Pada Azura Labs. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG.

[img] Text
Manajemen_30401900049_fullpdf.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Manajemen_30401900049_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB)

Abstract

Azura Labs memiliki salah satu layanan yaitu Marketing and Social Media Management. Target konsumen layanan ini yaitu pemilik usaha dan instansi yang tidak memiliki kapabilitas untuk mengelola social media dan platform digital marketing dengan baik. Laporan Magang MBKM ini memiliki tujuan untuk mengidentifikasi permasalah pada layanan tersebut serta memberikan solusi dari permsalahan-permasalahan tersebut dengan menggunakan teori promosi dan teori holistic marketing. Hasil dari laporan ini menunjukkan beberapa permasalahan yaitu : (1) promosi layanan Marketing and Social Media Management perlu ditingkatkan, (2) belum ada community pada layanan ini, (3) testimoni klien belum ditampilkan secara lengkap, (4) kinerja tim marketing perlu ditingkatkan. Rekomendasi solusi untuk permasalahan tersebut yaitu : (1) peningkatan promosi melalui penawaran khusus, Ads campaign , social media content; (2) melakukan pendekatan ke pada komunitas-komunitas dan membuat wadah khusus untuk mengenalkan layanan ini; (3) menampilkan testimoni secara lengkap; (4) memberikan pelatihan skill dan pengetahuan tentang marketing. Kata Kunci : promosi, social media, marketing, holistic marketing

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 26 May 2023 07:23
Last Modified: 26 May 2023 07:23
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/28636

Actions (login required)

View Item View Item