PENGARUH PRODUCT VARIATION DAN SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP REPURCHASE INTENTION PELANGGAN CHATIME SEMARANG DENGAN FRANCHISE BRAND IMAGE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

Pratiwi, Indah (2022) PENGARUH PRODUCT VARIATION DAN SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP REPURCHASE INTENTION PELANGGAN CHATIME SEMARANG DENGAN FRANCHISE BRAND IMAGE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG.

[img] Text
Manajemen_30402000396_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (53kB)
[img] Text
Manajemen_30402000396_fullpdf.pdf

Download (1MB)

Abstract

Repuchase intention merupakan salah satu prilaku konsumen yang memiliki dampak langsung terhadap peningkatan keuntungan suatu usaha. Oleh karena itu, Penelitian ini dilakukan dengan tujuan membuktikan bagaimana pengaruh product variation dan social media marketing terhadap repurchase intention pada pelanggan chatime di kota Semarang dengan franchise brand image sebagai variabel intervening. Pada penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan teknik non-probability sampling dan metode accidental sampling, sehingga diperoleh sampel sebanyak 150 responden pada pelanggan chatime di Kota Semarang dengan kriteria pelanggan tinggal di wilayan kota Semarang dan pernah mengonsumsi chatime lebih dari dua kali dengan usia minimal 15 tahun. Data yang terkumpul dalam penelitian ini di Analisa menggunakan program aplikasi SmartPLS 3.0. Hasil dalam penelitian ini menunjukan repurchase intention dapat ditingkatkan melalui product variation dan social media marketing, dan akan semakin efektif dengan melalui franchise brand image. Kata Kunci: Product Variation, Social Media Marketing, Franchise Brand Image, dan Repurchase Intention

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 27 Jan 2023 06:59
Last Modified: 27 Jan 2023 06:59
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/28177

Actions (login required)

View Item View Item