ANALISIS PELAKSANAAN BLENDED LEARNING DI SD ISLAM SYAHIDIN

Baidha, Farah Khansa (2022) ANALISIS PELAKSANAAN BLENDED LEARNING DI SD ISLAM SYAHIDIN. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
34301800031_fullpdf.pdf

Download (2MB)
[img] Text
publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (238kB)

Abstract

Masalah pada penelitian ini adalah pelaksanaan blended learning di SD Islam Syahidin. Tujuan penelitian 1) mengetahui dan menganalisis pelaksanaan pembelajaran blended learning di kelas IV, 2) mengetahui dan menganalisis faktor pendukung dan penghambat pelaksanaan pembelajaran blended learning di kelas IV. Metode penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan Deskriptif. Sumber data yang diambil meliputi kepala sekolah, guru, dan siswa. Teknik Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, dan angket. Teknik analisis data yang digunakan ialah pengumpulan data, reduksi data, display data, dan kesimpulan. Pengujian keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Hasil penelitian: 1) Pelaksanaan pembelajaran blended learning siswa kelas dimulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi berjalan dengan baik berdasarkan wawancara dan hasil angket yang di isi oleh siswa diketahui bahwa pembelajaran blended Learning ada pada kategori baik. 2) Faktor pendukung pembelajaran blended learning siswa adalah kepala sekolah yang membina dan memberikan arahan dan orang tua yang bersedia bekerjasama serta adanya pelatihan dalam KKG. Faktor penghambatnya adalah secara teknis pada gangguan sinyal dan pemahaman siswa yang kurang ketika pembelajaran online dibanding dengan pembelajaran offline. Kesimpulan bahwa pelaksanaan blended learning di SD Islam Syahidin pada kategori baik. Kata Kunci: Blended Learning, Tatap Muka, Sekolah Dasar

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 19 Jan 2023 07:06
Last Modified: 19 Jan 2023 07:06
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/27179

Actions (login required)

View Item View Item