Yona, Ultania Dewi (2022) GAMBARAN PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG STROKE BERULANG DAN TINGKAT AKTIVITAS PADA PASIEN STROKE. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung Semarang.
Text
Ilmu Keperawatan_30901800186_fullpdf.pdf Download (1MB) |
|
Text
Ilmu Keperawatan_30901800186_pernyataan_publikasi.pdf Restricted to Registered users only Download (12kB) |
Abstract
Latar Belakang: Stroke berulang merupakan komplikasi yang sangat sering muncul pada pasien yang sudah pernah terserang stroke, serangan yang berulang ini lebih fatal dari serangan sebelumnya dikarenakan serangan yang berulang ini dapat memperluas kerusakan jaringan syaraf otak, stroke berulang juga mempengaruhi aktivitas fisiknya (Activity Daily Living), Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran Pengetahuan Keluarga Tentang Stroke Berulang Dan Tingkat Aktivitas Pasien Stroke yang berada di Poliklinik syaraf Rumah Sakit Islam Sultan Agung Semarang. Metode: Penelitian ini merupakan Penelitian Kuantitatif Dengan desain penelitian Deskriptif analisi, penelitian ini memiliki responden 30 orang, tehnik pengambilan responden dengan menggunakan teknik purposive sampling dan Instrumen yang digunakan adalah kuisoner dan barthel index. Hasil: Hasil penelitian dari 30 responden memiliki pengetahuan baik tentang stroke berulang, dari data yang diperoleh terdapat 23 (76,7%) responden yang memiliki pengetahuan baik tentang stroke berulang, dan untuk tingkat aktivitas dari 30 responden terdapat 15 (50,0%) pasien sangat tergantung. Simpulan: pengetahuan keluarga terhadap stroke berulang dalam kategori baik, Dan tingkat aktivitas pasien stroke ketergantungan berat. Kata kunci : stroke berulang, ADL (Activity Daily Living), pengetahuan keluarga Daftar Pustaka: 28 (2016 – 2021)
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan > Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Pustakawan 5 UNISSULA |
Date Deposited: | 16 Jan 2023 02:16 |
Last Modified: | 16 Jan 2023 02:16 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/26899 |
Actions (login required)
View Item |