HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN GADGET TERHADAP REGULASI EMOSI PADA ANAK USIA REMAJA DI SMP NEGERI 3 MRANGGEN

Yanti, Putri Damar (2021) HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN GADGET TERHADAP REGULASI EMOSI PADA ANAK USIA REMAJA DI SMP NEGERI 3 MRANGGEN. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung Semarang.

[img] Text
Ilmu Keperawatan_30901800141_fullpdf.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Ilmu Keperawatan_30901800141_pernyataan_publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (53kB)

Abstract

Latar Belakang: Intensitas penggunaan gadget di kalangan remaja meningkat dengan pesat menjadikan remaja merasa takut akan ketertinggalan apabila tidak menggunakannya. Intensitas dalam menggunakan gadget dapat berdampak pada diri remaja seperti memicu penyakit mental, gangguan pola tidur atau insomnia, dan perubahan emosional. Dengan adanya perubahan emosional yang tidak stabil menjadikan remaja memerlukan kemampuan meregulasi emosi. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan intensitas penggunaan gadget terhadap regulasi emosi pada anak usia remaja. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif pendekatan korelatif dengan metode cross sectional. Populasi penelitian adalah siswa-siswi SMP Negeri 3 Mranggen kelas VII, VIII, dan IX berjumlah 954. Sampel yang digunakan sebanyak 316 responden dengan menggunakan teknik proportionate stratified random sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan analisa uji Somers’d. Hasil: Analisa uji Somers’d nilai

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Keperawatan
Fakultas Ilmu Keperawatan > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Pustakawan 5 UNISSULA
Date Deposited: 12 Jan 2023 06:56
Last Modified: 12 Jan 2023 06:56
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/26766

Actions (login required)

View Item View Item