ANALISIS PRIORITAS PENGGUNAAN DAN REALISASI PELAPORAN ALOKASI DANA DESA (ADD) SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PERBAIKAN INFRASTUKTUR PADA DESA BANTENGMATI

Akhsania, Shilva Vilayli (2022) ANALISIS PRIORITAS PENGGUNAAN DAN REALISASI PELAPORAN ALOKASI DANA DESA (ADD) SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PERBAIKAN INFRASTUKTUR PADA DESA BANTENGMATI. Diploma thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
49401900056_fullpdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (44kB)

Abstract

Tugas Akhir ini bertujuan untuk menganalisis prioritas penggunaan dan realisasi pelaporan Alokasi Dana Desa (ADD) sebagai upaya untuk meningkatkan pemberdayaan masyarakat dan perbaikan infrastruktur pada Desa Bantengmati. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini, menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data primer dan data sekunder yang bersumber dari hasil wawancara kepada kepala desa, sekretaris desa, bendahara desa, perangkat desa, dan masyarakat, serta laporan realisasi, perencanaan, pertanggungjawaban ADD bantengmati. Metode pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi, serta dokumentasi. Adapun teknik pengumpulan data terdiri dari reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpualn Hasil penelitian menunjukan bahwa pemerintah Desa Bantengmati menetapkan prioritas dana desa melalui kegiatan musrenbangdes yang melibatkan unsur masyarakat. pada tahap perealisasian ADD, aparatur desa telah mengoptimalkan anggaran sesuai dengan prioritas pada Rencana Kerja Pembangunan Desa (RKPDesa), namun terdapat beberapa program yang belum direalisasikan. Untuk menghasilkan output pembangunna yang berkualitas, sebaiknya dalam proses realisasinya lebih dioptimalkan kembali. Kata kunci : Prioritas ADD, Penggunaan dan realisasi ADD, Pembangunan Desa

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi (D3)
Depositing User: Pustakawan 4 UNISSULA
Date Deposited: 10 Jan 2023 02:33
Last Modified: 10 Jan 2023 02:33
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/26051

Actions (login required)

View Item View Item