REDESIGN STRUKTUR BANGUNAN GEDUNG PENDIDIKAN MA’HAD INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SURAKARTA

Dewandaru, Dewangga Iqbal and Yuliyanto, Eko (2022) REDESIGN STRUKTUR BANGUNAN GEDUNG PENDIDIKAN MA’HAD INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SURAKARTA. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
30201800042_fullpdf.pdf

Download (6MB)
[img] Text
publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)

Abstract

Tugas akhir ini merancangkan bangunan Gedung Ma’had Institut Agama Islam Negeri Surakarta. Pembangunan Gedung ini berada di daerah Surakarta Dengan data tanah N-Spt tanah sedang (SD). Perancangan yang dilakukan dengan mengubah dimensi dari gedung aslinya dengan menambah lantai gedung tersebut. Kota Surakarta adalah daerah yang memiliki zona gempa sedang, maka dengan memperhitungkan parameter gempa dapat bertujuan untuk menghitung gaya geser dan perhitungan penulangan struktur bangunan gedung. Permodelan struktur dibantu dengan program ETABS versi 18 , dengan tujuan mempercepat perhitungan. Perancangan struktur beton bertulang dengan Sistem Rangka Pemikul Momen khusus (SRPMK), yang mengacu pada SNI 2847:2019 Beton Struktural untuk Bangunan Gedung, Pembebanan struktur gedung mengacu pada SNI 1727;2019 Beban Desain Minimum dan Kriteria Terkain untuk Bangunan Gedung dan Perencanaan ketahanan gempa mengacu pada SNI 1726:2019 Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung. Desain dengan sistem SRPMK menghasilkan Balok G2 600x300 tulangan tarik 5D16 dan tulangan tekan 3D16. Kolom K1 600 x600 tulangan 32D19 dengan Sengkang 2D10-100 , K2 500 x 500 tulangan 24D19 , K3 300 x 300 tulangan 8D19. Kata Kunci : Setruktur Gedung, Perancangan, Desain, Permodelan etabs

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Pustakawan 1 UNISSULA
Date Deposited: 30 Dec 2022 03:53
Last Modified: 30 Dec 2022 03:53
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/25560

Actions (login required)

View Item View Item