ANALISIS STABILITAS LERENG SUNGAI NGASEM DENGAN METODE GROUND ANCHOR MENGGUNAKAN PROGRAM PLAXIS DAN GEOSTUDIO

Yanto, Teguh Feri and Abdillah, Zaki Fuad (2021) ANALISIS STABILITAS LERENG SUNGAI NGASEM DENGAN METODE GROUND ANCHOR MENGGUNAKAN PROGRAM PLAXIS DAN GEOSTUDIO. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
abstrak.pdf

Download (671kB)
[img] Text
cover.pdf

Download (4MB)
[img] Text
daftar isi.pdf

Download (861kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (563kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (447kB)
[img] Text
lampiran.pdf

Download (4MB)
[img] Text
publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (234kB)
[img] Text
bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (891kB)
[img] Text
bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (670kB)
[img] Text
bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
30201700172.pdf

Download (13MB)

Abstract

Dinding penahan tanah (DPT) merupakan konstruksi yang dibangun untuk menstabilkan lereng maupun sungai agar tidak terjadi longsor. Dalam merencanakan DPT pada Jl Purwodadi - Sragen faktor terpenting yaitu mengusahanakan agar DPT tidak mengalami perpindahan yang melebihi batas ijin akibat gaya lateral. Sehingga DPT diberikan perkuatan menggunakan ground anchor untuk menahan beban lateral dan beban lalulintas diatasnya. Pada analisa stabilitas lereng sungai Ngasem menggunakan data yang diperoleh dari DPU Bina Marga Jawa Tengah, untuk perhitungan tebal perkerasan menggunakan metode desain AASHTO 1993 dan ada beberapa pengecualian yang menggunakan ketentuan dari Manual Desain Perkerasan Jalan 2017. Data yang diperoleh digunakan sebagai perhitungan dinding penahan tanah sebelum diberi perkuatan dan setelah diberi perkuatan dengan beban jalan dan kendaraan diatasnya sebesar 139 kN/m2 serta panjang anchor 19.9 meter untuk perkuatan pada dinding penahan tanah. Untuk program aplikasi yang digunakan pada analisa ini yaitu menggunakan program aplikasi Plaxis dan Geostudio. Hasil perhitungan manual mengunakan bantuan Ms.Excel dengan hasil faktor keselamatan kurang dari 1.2 maka perlu dilakukan perkuatan, Dengan perkuatan menghasilkan 10.58. Setelah itu dilanjutkan dengan Permodelan dengan plaxis 8.2 serta Geostudio – Slope/W. Dari hasil permodelan plaxis 8.2 didapatkan hasil 1.3 tanpa perkuatan ground anchor dan Geotudio-Slope/W 8.681 sehingga perencanaan tersebut aman, Serta spesifikasi angkur panjang 19.9 m, jarak 2 m, diameter ikatan 0.3183 m, panjang ikatan 3 m, kapasitas tarik 2.000 kN Kata kunci: Anlisais. DPT Kantilever. Ground Anchor. Plaxis 8.2. Geostudio- Slope/W. Geoteknik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Pustakawan Reviewer UNISSULA
Date Deposited: 09 Mar 2022 06:08
Last Modified: 09 Mar 2022 06:08
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/22295

Actions (login required)

View Item View Item