JORGI, RICKY BARUNA SETIAWAN (2019) HUBUNGAN GRAIN SIZE PASIR DENGAN KERENTANAN TERHADAP LIKUIFAKSI (PEMODELAN SKALA LABORATORIUM). Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.
Text
COVER.pdf Download (707kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (98kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (60kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (512kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (8kB) |
|
Text
Publikasi.pdf Download (164kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (331kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (144kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (8kB) |
Abstract
Pada tahun 2018 di Indonesia sering terjadi gempa bumi dibeberapa daerah seperti di Lombok pada bulan Juli dan 3 kali pada bulan Agustus, bulan september di Sulawesi Tengah tepatnya di Kota Palu, bulan Oktober di Situbondo dan yang terbaru di Lampung. Gempa bumi ini menyebabkan kerusakan pada lingkungan dan membahayakan kehidupan makhluk hidup serta berpengaruh dalam perekonomian di indonesia. Gempa diikuiti dengan likuifaksi yang merusak lingkungan dan infrastruktur yang ada di indonesia. Pada tahun 2018 di Indonesia di hebohkan dengan fenomena likuifaksi yang membuat bangunan di atas permukaan mengalami penurunan dan tenggelam. Di indonesia, banyak masyarakat yang yang belum mengetahui bagaimana terjadinya likuifaksi itu. Dengan pemodelan likuifaksi ini dengan amplitudu gelombang dengan jarak 7cm dan terpanjang 14cm dengan 1 periode 1 second. Dengan pasir yang di gunakan pasir pantai dan pasir gunung, yang memiliki karakteristik yang berbeda. Dan di grain size dengan ukuran yang sama. Dan di ayak dengan nomer ayakan yang sudah di tentukan. Pada pemodelan ini di ambil 2 sempel yaitu pasir pantai dan pasir gunung masing masing pasir di uji sebanyak 2 kali saat keadaan kering dan keadaan di isi air di dasar permukaan tanah dengan beban di atas permukaan 7 kg dan di goyangkan masing masing 7 menit dengan total 420 goyangan. Mendapatkan hasil pasir gunung bangunan di atasnya tidak megalami penurunan baik dengan campuran air dan saat kering dan pada sempel pasir pantai mengalami penurunan 5 mm dengan tinggi awal 6,5 cm. Kata Kunci : Pemodelan likuifaksi skala laboratorium, grain size butiran pasir
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | Pustakawan 5 UNISSULA |
Date Deposited: | 05 Mar 2020 07:03 |
Last Modified: | 05 Mar 2020 07:03 |
URI: | http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/16915 |
Actions (login required)
View Item |