ANALISIS PELAKSANAAN PEMBIAYAAN MURABAHAH BERDASARKAN FATWA DSN-MUI NO. 04/ DSN-MUI/IV/2000 TENTANG MURABAHAH PADA BMT BERKAH MITRA HASANAH GENUK SEMARANG

AUGUSTINA, SOFIA (2019) ANALISIS PELAKSANAAN PEMBIAYAAN MURABAHAH BERDASARKAN FATWA DSN-MUI NO. 04/ DSN-MUI/IV/2000 TENTANG MURABAHAH PADA BMT BERKAH MITRA HASANAH GENUK SEMARANG. Diploma thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (934kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (88kB)
[img] Text
Daftarisi.pdf

Download (172kB)
[img] Text
lampiran.pdf

Download (1MB)
[img] Text
publikasi.pdf

Download (259kB)
[img] Text
daftar_pustaka.pdf

Download (84kB)
[img] Text
babI.pdf

Download (164kB)
[img] Text
babII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (282kB)
[img] Text
babIII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (208kB)
[img] Text
babIV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (245kB)
[img] Text
babV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)

Abstract

Pembiayaan Murabahah menjadi produk yang cukup diminati di BMT Berkah Mitra Hasanah Genuk Semarang. Pada umumnya pembiayaan murabahah ini bertujuan untuk membantu pembeli dalam pengadaan objek yang dibutuhkan oleh pembeli, dimana pembeli tidak memiliki kemampuan keuangan yang cukup baik untuk memenuhi kebutuhannya tersebut. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana prosedur pembiayaan murabahah dan kesesuaian pembiayaan murabahah berdasarkan Fatwa DSN-MUI No. 04/DSN-MUI/IV/2000 pada BMT Berkah Mitra Hasanah Genuk Semarang. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian yang bersifat deskriptif kualitatif serta penelitian ini menggunakan data primer yang mana data primer ini adalah data utama dan data sekunder adalah data pendukung dari data primer. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode pengamatan lapangan dan metode wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, pelaksanaan pembiayaan murabahah di BMT Berkah Mitra Hasanah menggunakan pembiayaan murabahah bil wakalah atau pembiayaan murabahah yang diwakilkan, sehingga terjadi kurang jelasnya antara jual beli barang dan pinjam meminjam uang. Karena yang diberikan oleh pihak bank bukan barang tetapi berupa uang, maka pembiayaan murabahah di BMT Berkah Mitra Hasanah ini belum sepenuhnya sesuai dengan fatwa DSN-MUI tentang murabahah. Kata Kunci: Pembiayaan murabahah, Fatwa DSN-MUINo. 04/DSN-MUI/IV/2000, BMT Berkah Mitra Hasanah

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi
Fakultas Ekonomi > Akuntansi (D3)
Depositing User: Pustakawan Reviewer UNISSULA
Date Deposited: 09 Jan 2020 06:14
Last Modified: 09 Jan 2020 06:14
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/14574

Actions (login required)

View Item View Item