Analisis Daya Dukung Pondasi Bored Pile ( Studi kasus : Jembatan Sungai Tondano Jalan Tol Seksi I Manado - Airmadidi Sulawesi Utara )

ANIEQ ASSYDQI, ACHMAD (2018) Analisis Daya Dukung Pondasi Bored Pile ( Studi kasus : Jembatan Sungai Tondano Jalan Tol Seksi I Manado - Airmadidi Sulawesi Utara ). Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (820kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (89kB)
[img] Text
Publikasi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (135kB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (105kB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (82kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (69kB)

Abstract

Pondasi adalah suatu struktur pada bagian dasar bangunan yang berfungsi meneruskan berat bangunan atas (upper structure) kedalam tanah dibawahnya tanpa mengakibatkan penurunan berlebih,penurunan yang tidak merata dan keruntuhan geser. Menurut The British Standart Code of Practice for Foundation, tiang dibagi menjadi 3 (tiga kategori) yaitu tiang perpindahan besar (large displacement piles), Tiang perpindahan kecil (small displacement piles) dan tiang tanpa perpindahan (non displacement piles). Untuk pondasi non displacement, konstruksi tiang bor langsung dilakukan di lokasi proyek dan pada umumnya disebut dengan pondasi bored pile. Tujuan Tugas Akhir ini adalah untuk meghitung dan membandingkan daya dukung pondasi bored pile yang diperoleh dengan perhitungan dan analisa dengan beberapa metode pada pembangunan jembatan Tondano, jalan Tol Manado – Bitung. Berdasarkan hasil perhitungan daya dukung dengan cara analitis (Meyerhof), Program Allpile, dan data PDA (Pile Driving Analizer), Pondasi Bored pile diameter 1,5 m kedalaman 28 m Qult= 3325.76 ton, pada hasil perhitungan Allpile 3539,22 ton, data PDA (Pile Driving Analizer) dengan nilai 1312 ton, kemud ian pada perhitungan back anlysis dari data PDA (Pile Driving Analizer) didapat nilai daya dukung sebesar 1941,86 ton yang di peroleh dari perhitungan menggunanankan program Allpile. Perbedaan pada hasil perhitungan bisa saja terjadi dikarenakan kurangnya ketelitian pada saat investigasi tanah sehingga data yang dihasilkan tidak akurat, kesalahan saat pelaksanaan pekerjaan pondasi, ataupun kesalahan ketika pengujian Pile Driving Analizer (PDA). Kata Kunci: Daya Dukung, Bored Pile, SPT, Allpile, PDA.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Pustakawan 3 UNISSULA
Date Deposited: 04 Dec 2019 03:47
Last Modified: 04 Dec 2019 03:47
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/13941

Actions (login required)

View Item View Item